Martabak tahu sederhana

Aisyah Dewi Wulandari
Aisyah Dewi Wulandari @aidw_dewiAisyah

disaat lagi ga punya uang, tiba tiba temen temen mau main ke rumah, bingung mau masak apa yang simpel tapi enak...
lumayan bisa buat temen nasi pula hhe

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

4-5 porsi
  1. 6 potongtahu
  2. 1 bungkuskulit aroma/lupa (isinya 20)
  3. 1-2 siungbawang merah
  4. 1 siungbawang putih
  5. 3 siungdaun bawang
  6. 2 butircabe rawit
  7. 1/2 bungkuslada bubuk
  8. secukupnyagaram
  9. secukupnyapenyedap rasa
  10. 1 butirtelur
  11. minyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Iris halus bawang merah, bawang putih, daun bawang dan cabe rawit

  2. 2

    Hancurkan tahu, tapi jangan terlalu lembut

  3. 3

    Tumis semua yang telah di iris, setelah wangi masukan telur, kocok di dalam wajan

  4. 4

    Masukan tahu yang telah di hancurkan, masukan lada bubuk dan diaduk hingga terlihat matang dan wangi. pisahkan.

  5. 5

    Masukan satu sendok tumisan tahu tadi dalam kulit lumpia. lipat persegi

  6. 6

    Goreng hingga keemasan. sajikan bersama saus cabe atau cabe rawit juga enak

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Aisyah Dewi Wulandari
Aisyah Dewi Wulandari @aidw_dewiAisyah
pada

Komentar

Resep Serupa