Tahu Rambutan

Linda Yuliandari @cook_4920673
Cara Membuat
- 1
Hancurkan tahu putih dengan ulegan, masukan semua bumbu aduk sampai rata
- 2
Tes rasa, ambil adonan pipihkan lalu masukkan telur puyuh bentuk menjadi bulat
- 3
Gulingkan di atas mie yg telah dihancurkan tadi sampai tertutup semua
- 4
Goreng hingga warna kecoklatan, siap disantap selagi hangat
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Tahu Rambutan Tahu Rambutan
Cobain makanan kekinian, cemilan yang bisa dimakan kapan aja.Jadi lauk untuk anak yang susah makan juga enak Umma Adib 😊 -
-
-
Tahu Rambutan Tahu Rambutan
Variasi cara memasak tahu kekinian yg lagi hitz, bahannya sederhana dan simple, bisa diisi telur puyuh, sosis atau bakso, bahkan bermacam-macam isi sesuai selera.. selamat mencoba mom 😊#TantanganAkhirTahun#MasakDiTahunBaru Yunitha Sari -
Tahu Rambutan Tahu Rambutan
Kakak tetangga (kakak angkat) ngajak bikin ini... Lgsg eksekusiSource: Bunda Ela Welly Herlina -
Tahu Rambutan Tahu Rambutan
Pecinta tahu perlu nyoba makanan yg satu ini, cocoknya bwt ngemil2 cantik sih. Tp klo pun pake nasi,ga masalah 😄 Rindi SCN -
Tahu Rambutan Tahu Rambutan
Penasaran banget sama tahu rambutan..dan akhirnya jd jg nih nyobain bkin,bahannya mudah di dpt,gampang jg bkin nya..dan yg pasti rasanya enaaakkk.hehe..yuukk ah cus intip resep nya.. Riema Azis Husna -
Tahu Rambutan Tahu Rambutan
Akhirnya kesampaian juga cobain gorengan yg satu ini. Pake bahan seadanya dan hasilnya enak. Lian Ayra -
Tahu Rambutan Tahu Rambutan
Bahan dan cara masaknya gampang bisa buat snack/lauk dadakan Riski Meisa Putri -
Tahu Rambutan Tahu Rambutan
#Recook#TahuRambutan#tahu#OlahanTahu#OlahanTelurPuyuh#MasakItuSaya#MasakAsyik#SlaluSpecial#SlaluIstimewa#CukupTahuSaja#LihaiRecook7_Yogyakarta#BagikanInspirasimu#CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove#CookpdCommunity_Surabaya#CookpadCommunity_Yogyakarta#CookpadIndonesia#CookpadCommunity_idSource : Novita WidyasariMakanan ini sempat viral beberapa saat yang lalu dan makanan ini bisa buat lauk ataupun camilan. Dua2nya sangat di sukain oleh anak2 apalagi ada telur puyuh di dalamnya 😂😂 buat anak2 makin suka. Kriuk2 di luar dan lembut di dalamnya#CukupTahuSaja jadi terasa lebih nikmat dan lezat berkat di olah dengan variasi kekinian. Terima kasih mba Novita inspirasi resepnya 😍🥰🥰😋😋 #LihaiRecook7_Yogyakarta karenamu olahan tahu jadi makin istimewa 😍🥰 Cassalover ( AyuCIMO ) -
Tahu Rambutan Tahu Rambutan
Malas sarapan nasi jadi aku bikin tahu rambutan lumayan lah bisa buat ngeganjel perut😁 #Sarapanku #cookpadcommunity_bojonegoro Fina Puspita
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/2341171
Komentar