Cara Membuat
- 1
Orak arik telur hingga tingkat kematangan yang diinginkan lalu sisihkan
- 2
Cincang baput dan iris cabe… Tumis bawang putih dan cabe hingga harum, kemudian masukkan tomat yang sudah di potong2, masak hingga tomat layu
- 3
Masukkan telur yg sudah diorak arik, masukkan lada, garam, gula, kaldu jamur, saus tomat dan saus tiram.. kemudian masukkan air lalu biarkan mendidih
- 4
Masukkan daun bawang dan minyak wijen, koreksi rasa dan siap dihidangkan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Telur Tomat Telur Tomat
Menu yang sempat booming bulan lalu di ig ya moms. Kayak e semua selebgram yg q follow bikin ginian. 😄😄🤭 ya maklum yg di follow kebanyakan instagram makanan semua 🤭Karena udah berkali kali liat, jadi pengen bikin juga. Apalagi bikinnya simple dan rasanya... 🍳🥰 seenak itu... 👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻🥰💖💖💖💖Pakai tomat aseli ya mons, biar ada seger2nya. Pakai jamur enoki biar makin enyoy..Cobain kuy Moms..#PejuangGoldenBatikApronMinggu ke-21Rabu, 22 Juni 2022 CISCA AE -
-
Telur tomat Telur tomat
Sudah beberapa tahun ga update masakan di cookpad krn sedang meningkatkan kemampuan masak ya gais hehe,, resep ini berasal dari chef devina rasa nya seger dari tomat dan saos nya juga gurih dari perpaduan telur dan bawang Dewi Rizky -
-
-
Telur Tomat Telur Tomat
Menu akhir bulan. Oseng aja semua bahan yang ada 😆😆.Sedikit catatan : banyaknya air jadi menentukan tekstur tomatnya. Kalau masih mau berbentuk tomat, air yang dipakai sedikit saja (misal 50gr air).Selamat mencoba ya#cookpadcommunity_jakarta#teamprotein#GlobalCookpadGames2024 Marissa P Ristanto -
Telur tomat Telur tomat
Kesukaan anak², dimasakin telur pasti nggak akan nolak 😂Source devinahermawan#CookpadCommunity_Pontianak#CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar Julia Selinda -
Telur Tomat Telur Tomat
Olahan simple lagi dari telur. Terinspirasi lg dari Chef Devina bikin telur dan tomat. Ternyata enak, mudah bkinnya, dan sehat jg 😁 Disini saya cmn pake setengah resep karna tomat tinggal 1 tp rasanya ttp enak 🤤#ResepTelurkuMendunia#JelajahResepSehat#CookpadCommunity_Depok Icha Khairunnisa -
Mie Nyemek Duo Tomat Mie Nyemek Duo Tomat
Pakai Mie keriting kering dengan bumbu racikan sendiri.Cocok dimakan anget-anget pas hujan atau pas malam. Asty Latifatul Fajriyah -
-
Cah Jamur Tomat Hijau Cah Jamur Tomat Hijau
Biasanya si kecil paling suka kalo jamur di goreng crispy... Kali ini dibuat cah jamur ala-ala rumah makan, tentunya dengan bumbu simpel. Kenyalnya jamur dipadu dengan segernya tomat hijau🤤🤤🤤👍🥰Recook: ningchan (ak modif pakek tomat hijau)#CookpadCommunity_Malang#PejuangGoldenApron3 Alfi Rosyadi -
Sup tomat telur Sup tomat telur
Bismillah...Niatan udah dari minggu kemarin pingin bikin sup ini, tp andilalahnya ga kesampean mulu, tetiba dapet srt cinta dari mamah utk ikutan memeriahkan #pekanposbar minggu ini dengan tema #EnakDimakanSaatHujanKebetulan banget, yasutralah walaupun agak2 mepet ya...cus langsung bikin😁#PejuangGoldenBatikApron#cookpadcommunity_bogor#pekanposbar#EnakDimakanSaatHujan#mingguke43 Teh Agie
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/23945684
Komentar