Roti anti gagal

Anaa19
Anaa19 @anaa191198

Roti anti gagal

2 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 30 sdmtepung terigu protein tinggi
  2. 6 sdmgula pasir
  3. 2 sdmsusu bubuk
  4. 1kuning telur
  5. 1 sdtragi
  6. 100 mlSusu fullcream
  7. 1/2 sdtPerisa vanila/vanili
  8. Sejumputgaram
  9. 2 sdmmargarine

Cara Membuat

  1. 1

    Campur semua adonan kecuali garam dan margarine, uleni sampai setengah kalis kemudian masukan garam dan margarine

  2. 2

    Uleni kembali adonan sampai kalis kalau mau kalis elastis bisa menggunakan mixer

  3. 3

    Jika sdh kalis diamkan adonan disuhu ruang dan tutupi adonan dengan kain bersih diamkan hingga 30 menit atau sampai adonan mengembang 2 kali lipat

  4. 4

    Jika sdh 30 menit kempiskan adonan bagi jadi beberapa bagian sesuai selera kalau saya bagi jadi 12-14 bagian, kemudian isi masing masing adonan dengan selai atau isian sesuai selera kalau saya pakai selai blueberry, strawberry, srikaya, dan coklat boleh dikreasikan bentuk sesuai keinginan ya bunda

  5. 5

    Jika sdh diamkan kembali adonan kurang lebih 40 menit, jika sudah olesi adonan roti dengan susu cair kemudian masukan dalam oven yg sdh dipanaskan 10 menit sebelumnya ya bunda kemudian panggang diapi kecil cenderung besar sampai bagian atas mulai kecoklatan jika sdh kecoklatan angkat lalu olesi dengan margarine biar lebih glowing manjalita selamat mencoba bunda🤗

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Anaa19
Anaa19 @anaa191198
pada

Komentar

Resep Serupa