Cara Membuat
- 1
Haluskan telur dan gula.
- 2
Masukkan tepung terigu, coklat bubuk dan baking soda.
- 3
Setelah tercampur merata masukkan susu cair secara perlahan.
- 4
Terakhir masukkan mentega yang telah dicairkan.
- 5
Masukkan adonan kedalam cup dan kukus selama 15 menit.
Resep Serupa
-
Chocolate Cupcake / Cupcake Coklat Chocolate Cupcake / Cupcake Coklat
berkali2 bikin cupcake, ini yang paling berhasil! enyakk lembut dan moist 😘 resep by ibu Debbie via youtube 😁 Sisilia Damayanti -
-
-
-
Cupcake Coklat Cupcake Coklat
Cupcake ini gampang banget. Tinggal pisahkan bahan kering dan basah lalu aduk jadi satu, oven dan tralala...jadi😀 #kamismanis #cookpadcommunity #cookpadersjawabali #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove Dapur LIA -
Cupcake coklat Cupcake coklat
Bikinin anak cupcake coklat untuk ulang tahun dengan toping warna warni bikin anak happy bund…#PejuangGoldenBatikApron Utik -
-
-
Cupcake coklat kukus Cupcake coklat kukus
Biasa bikin cupcake dgn resep brownies kukus ny. Liem, cari2 alternatif lain ketemulah resep punya ibu siswaty elfin bachtiar. dapur Airin -
Cupcake coklat moist Cupcake coklat moist
MaafkanTopping agak berantakan karena diburu waktu tapi rasa tetap nomer 1 donk bund ..... Mom Thomas -
Cupcake Coklat Simpel Cupcake Coklat Simpel
Musim liburan, musim cemilan. Saatnya memutar otak, memanfaatkan bahan-bahan yang stocknya sudah menipis.Mungkin ini bukan cupcake yang sebenarnya. Tapi lumayanlah untuk menggoyangkan lidah anak dan keponakan saya...Happy holidays, kids....Mohon maaf tidak sempat foto-foto proses, karena diburu harus segera mematangkannya.☺☺☺.#cupcake#cupcakecoklat#metimeisbakingtime#01072019 Mayasari
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/2457534
Komentar (4)