Telor Ceplok Kuah

Siau Yen @cook_withmood
Masak paling mudah dan disukai semua usia.
Bahan gampang didapat.
Telor Ceplok Kuah
Masak paling mudah dan disukai semua usia.
Bahan gampang didapat.
Cara Membuat
- 1
Ceplok telur, jangan terlalu matang, sisihkan
- 2
Tumis bawang merah sampai harum, masukkan cabe merah iris, tuang sedikit air sampai agak mendidih
- 3
Masukkan saos tiram, aduk-aduk
Masukkan kecap manis, aduk- aduk
Icip rasa - 4
Masukkan telur, diamkan 3 menit
- 5
Angkat dan sajikan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Telor Ceplok Kuah Kecap Telor Ceplok Kuah Kecap
Selamat malam ..Setor resep lagi menu andalan keluarga ,Paling favorit dan paling simpel dimasak , hehehe ..#ResepFavoritKeluarga_WongKito#CookpadCommunity_Palembang dyanddyand -
Telur Ceplok Kuah Kecap Telur Ceplok Kuah Kecap
BismillaahBikin lauk sarapan yang masaknya ga terlalu ribet. Tapi disukai semua anggota keluarga.Sumber : @iishvara#PejuangGoldenBatikApron#Kopijos#CookpadCommunity_Yogyakarta#SelaluIstimewa Sulis_UmmuSalma -
Telor ceplok kuah kecap Telor ceplok kuah kecap
Pandemi menuntun saya akhirnya terjun ke dapur. Awal-awal masak pasti berkeinginan masak resep yang mudah tapi tetap disukai orang rumah. Tercetus ide dari makanan masa kecil, ini adalah salah satu resep andalan Nenek jika cucu-cucu nya main ke rumah. Gak sangka 20 tahun kemudian saya yang akhirnya masak ini untuk orang rumah sebagai istri. Nenekpun seneng banget begitu tau saya recook masakan beliau sewaktu saya kecil😁Bahan yang sederhana dan cara masak yang mudah menjadikan menu ini sekarang salah satu menu favorit di rumah. Selamat mencoba dan bernostalgia🤗#ResepTelurkuMendunia #CitraMasak #CitraMasak -
Telor ceplok kuah simple🍳 Telor ceplok kuah simple🍳
Udah bingung mau masak apa lagi🤔dan menu ini gampang bgt dibikin, apalagi untuk menu saur🍴 Noviana Arianti -
Telur ceplok kuah kecap Telur ceplok kuah kecap
Dah 3 hr ga masak, krn ga enak bodi kecapean n kbnykan mkn daging2an trs kmrn mgkn. Hehehe.. Jd skr masak yg simple az. Pas lg bnyk stok telur. Gampang bngt. Psti smua pd bisaaa Riska Purnama -
Telor Ceplok Kuah kecap Telor Ceplok Kuah kecap
Dikarenakan akhir2 ini lagi mual2 parah jarang masak, sekalinya masak juga yang simple2 aja. Belza Syarifudin -
Telor Ceplok Kuah Kecap Telor Ceplok Kuah Kecap
Assalamualaikum...Pagi td masak yg simple aja buat sarapan sebelum si kecil bangun...ini sengaja aq banyakin kuahnya karena enak😁#cookpadcommunity_bekasi Idha Rosi -
Telor ceplok kuah sarden spesial Telor ceplok kuah sarden spesial
Bahan dasar mudah murah tapi rasanyaaaaa spesial karna pakai telor 😊 Shelfa Oktafiana -
Telur Ceplok Kuah Kecap Telur Ceplok Kuah Kecap
Lauk ini paling dicari kalau sudah kepepet ya mum! 😁🤭 Hisyam’s wife -
Telur Ceplok Kuah Kecap Telur Ceplok Kuah Kecap
semua pasti bisa bikin ginian..buat yang pengen masak anti ribet dan pastinya enakcocok buat sarapan anak anak Nurul Ismayanti -
Telor ceplok masak kuah kecap Telor ceplok masak kuah kecap
29.57 resep andalan keluarga, kalo gak kuah pati tumisan atau goreng goreng.#kulaetamcocok#KulaEtamCoCoK_FavoritKeluarga2025#MeolahCaruan_Telur#CookpadCommunity_id#CookpadCommunity_KalTim#CookpadCommunity_samarinda#FavoritKeluarga#GAS2025 Dwy Nor Hidayah -
Telur Ceplok Kuah Santan Telur Ceplok Kuah Santan
Bener-bener menu seadanya tapi enaaakkk. Gampang banget, cepet banget, bahan mudah didapat dan sehat. Masak kilat pokoknya...#cabeku #cookpadcommunity_bekasi #cookpadcommunity #cookpadindonesia #kelapaseribumanfaat #bundarazs #clovercookinglover #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #ayohidupsehat #semarak_ayohidupsehat #masakitusaya #masakmudah #olahantelur #telurceplok #santan #olahansantan Bunda RAZS
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/24580077
Komentar