Sosis teriyaki

Nabilanurindah @cook_7706909
Cara Membuat
- 1
Potong terdahulu bahan seperti jagung cabai sosis bawang bombai
- 2
Tumis bawang bombai sampai harum lalu masukan sosis yang sudah dipotong potong lalu aduk sampai sosisnya mengembang kecokelatan
- 3
Setelah itu tambahkan jagung kecilnya biarkan diaduk dulu sebentar agar melemah kemudian masukan cabai dan toge lalu aduk kembali
- 4
Setelah itu masukan saori teriyaki nya kemudian air secukupnya dan masukan garam dan gula
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
Sosis teriyaki Sosis teriyaki
#PejuangGoldenApron2Minggu ke 27Enak banget dan simpel buatnya 😋🤤.Ayo cek resep ini:❤Ebi furai https://cookpad.wasmer.app/id/resep/11388721-ebi-furai?token=9twxjcrpDM5EFnXraxMWWPqh❤Salad sayur ala hokben https://cookpad.wasmer.app/id/resep/11383878-salad-sayur-ala-hokben?token=RiQFCVbp5Pet7bD1mi2veVFC Belia Putri -
Sosis teriyaki Sosis teriyaki
Masak sesimple ini lho tapi rasanya enak,masak cepat untuk kiddos...yuk simak resepnya#pejuangGoldenbatikapron#cookpadcomunity_depok Vhaykrsen -
-
-
-
Sosis Teriyaki Sosis Teriyaki
Pertama kali masak ini, suami langsung suka..Sekarang jd masakan Favorit.. Renny Rezita -
Sosis Teriyaki Sosis Teriyaki
Pengin masak yg simpel dan #AntiRibet buat sahur, makanya bikin lauk ini.. gak butuh waktu lama.. tapi rasa juara..#SiapRamadan Resep Rumahan -
-
-
Sosis teriyaki Sosis teriyaki
Bingung mau masak apa, keinget dulu pas kerja di RS ada menu sosis tumis ... akhirnya bikin dengan kreasi sendiri dan hasilnya suami sampe makan berkali2 hihihi 😄😄 Purry Wardani Haykal -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/2537634
Komentar