Sambal kacang

23 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 150 grkacang tanah (goreng)
  2. 1 1/2 bulatgula merah
  3. 7 buahcabe keriting merah
  4. 7 buahcabe rawit merah
  5. 5 siungbawang putih
  6. 1 ruaskencur
  7. 4 lembardaun jeruk
  8. 1 sdmasam jawa tanpa biji
  9. 1 sdmgula pasir
  10. 1/2 sdtgaram
  11. 1 bungkusterasi abc kecil
  12. secukupnyaAir

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng cabe rawit, cabe keriting merah, bawang putih, terasi (jangan terlalu lama)

  2. 2

    Masukan kacang dan bumbu yang sudah di goreng tadi tambahkan kencur, asam jawa, garam, daun jeruk, gula merah, gula pasir dan air kemudian blender sampai halus

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ayu Widyastuti
Ayu Widyastuti @cook_7543385
pada
Depok

Komentar

Resep Serupa