Nastar renyah

Irma Wanti
Irma Wanti @cook_7296203

resep sebenarnya berawal dari salah satu resep cookpad hanya ada beberapa bahan yang aku rubah.. tapi semoga ini bisa jadi referensi..

Nastar renyah

3 orang berencana membuat resep ini

resep sebenarnya berawal dari salah satu resep cookpad hanya ada beberapa bahan yang aku rubah.. tapi semoga ini bisa jadi referensi..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 700 grtepung terigu
  2. 300 grmentega saya pakai blueband
  3. 100 grbutter
  4. 4 butirkuning telur
  5. 180 grgula halus (buat yg tidak suka manis bs dikurangi)
  6. 80 grtepung maizena
  7. 100 grsusu bubuk
  8. vanili
  9. sedikitgaram
  10. isian:
  11. selai nanas
  12. atau
  13. coklat
  14. untuk olesan:
  15. 2 butirkuning telur
  16. 10 grsusu kental manis

Cara Membuat

  1. 1

    Ayak: tepung terigu, tepung maizena dan susu bubuk lalu sisihkan

  2. 2

    Mixer: mentega+butter dan gula halus lalu kuning telur juga vanili lalu garam kurang lebih 5menit

  3. 3

    Masukan ayakan tepung terigu lalu aduk hingga kalis dan mudah dibentuk.

  4. 4

    Masukan didalam kulkas 30menit

  5. 5

    Bentuk adonan dengan isian selai/coklat. sebelumnya siapkan loyang yg sudah diolesi mentega dan di taburi tepung terigu tipis

  6. 6

    Tata diatas loyang adonan nastar hingga habis

  7. 7

    Olesi dengan kuning telur+susu kental manis

  8. 8

    Siapkan oven dan biarkan panas 5 menit. lalu masukan loyang yg berisi adonan nastar

  9. 9

    Tunggu hingga matang..

  10. 10

    Biarkan dingin lalu susun didalam toples tutup rapat

  11. 11

    Selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Irma Wanti
Irma Wanti @cook_7296203
pada

Komentar

Resep Serupa