Pisang goreng naik kelas / pisang goreng crispy

Wuri Susiana
Wuri Susiana @wsd15
Depok

Kok terbayang bayang pisang goreng anget2, pagi pagi langsung eksekusi, mumpung ada sisa pisang.. 😍

Pisang goreng naik kelas / pisang goreng crispy

Kok terbayang bayang pisang goreng anget2, pagi pagi langsung eksekusi, mumpung ada sisa pisang.. 😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 5 buahpisang kepok belah 2 memanjang
  2. Secukupnyatepung panir/tepung roti
  3. Bahan pencelup :
  4. 150 grterigu
  5. 1 sdtvanili
  6. 1 sdtgula pasir
  7. 1/2 sdtgaram
  8. Air secukupnya (kira2 ½gelas)
  9. Atau bisa menggunakan tepung pisang sachetan biar lebih praktis
  10. Minyak utk menggoreng

Cara Membuat

  1. 1

    Campurkan bahan pencelup dengan air

  2. 2

    Masukkan pisang ke dalam bahan pencelup, guling2kan pada tepung roti hingga permukaan luarnya tertutup rata

  3. 3

    Goreng hingga garing luarnya (kuning keemasan)

  4. 4

    Pisang goreng naik kelas siap diberi topping sesuai selera.. Selamat mencoba!

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Wuri Susiana
pada
Depok
Masakan rumahan, terus mencoba hidup sehat..
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa