Corn and Chicken

Dania Purnamasari
Dania Purnamasari @cook_5629615

Baby N sekarang uda 1tahun, jadi masakan dijadiin satu sama mama papa tapi tetep pake bahan2 non msg.

Corn and Chicken

5 orang berencana membuat resep ini

Baby N sekarang uda 1tahun, jadi masakan dijadiin satu sama mama papa tapi tetep pake bahan2 non msg.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2bongol jagung manis
  2. 1/4ayam giling kampung
  3. daun bawang
  4. 2 siungbawang putih
  5. 1/4bawang bombay
  6. sea salt
  7. lada bubuk
  8. kaldu sapi non msg
  9. 1 sdmtepung maizena
  10. canola oil

Cara Membuat

  1. 1

    Serut jagung dari bonggolnya. Lalu blender

  2. 2

    Rebus air lalu masukkan ayam cincang dan blenderan jagung.

  3. 3

    Cincang bawang putih dan bombay sampai harum. Lalu masukkan kedalam rebusan jagung

  4. 4

    Setelah mendidih masukkan irisan daun bawang dan semua bumbu. Koreksi rasa

  5. 5

    Larutkan tepung maizena dengan sedikit air, lalu campur ke dalam panci rebusan.

  6. 6

    Siap dihidangkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dania Purnamasari
Dania Purnamasari @cook_5629615
pada

Komentar

Resep Serupa