Tumis sawi jagung manis simple

Nindy
Nindy @cook_8288634

Tumis sawi jagung manis simple

7 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 buahsawi
  2. 1 buahjagung manis
  3. 2cabai jawa
  4. 4cabai merah
  5. 3 siungbawang putih
  6. 4 siungbawang merah
  7. 1/2 potongbombay
  8. Garam
  9. Gula
  10. Air

Cara Membuat

  1. 1

    Potong-potong sayuran sawi dan jagung sesuai selera

  2. 2

    Iris cabai dan bawang

  3. 3

    Panaskan minyak dalam wajan

  4. 4

    Masukkan cabai dan bawang yg sudah diiris, tumis hingga harum

  5. 5

    Kemudian masukkan jagung manis terlebih dulu, tunggu hingga setengah matang

  6. 6

    Masukkan sawi dan sedikit air, tunggu hingga 5 menit

  7. 7

    Masukkan garam dan gula secukupnya, oseng hingga rata

  8. 8

    Tumis sayur sudah bisa dinikmati, silahkan mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nindy
Nindy @cook_8288634
pada
Berbagi resep masakan yg simple atau gampang dibuat 😊 #belajarmasak
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa