Bahan-bahan

  1. 1/4 Kgbaby buncis / buncis yg masih muda
  2. 2 butirtelur
  3. 3 butirbawang merah
  4. 2 butirbawang putih
  5. Garam, gula, lada, minyak goreng dan air
  6. Kaldu bubuk bila suka yg gurih

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih buncis yg sudah di iris serong lalu tumis bawang merah dan bawang putih tumis hingga harum kemudian masukan telur lalu orak arik hingga hancur

  2. 2

    Masukan buncis masak hingga setengah layu lalu masukan semua bumbu beri sedikit air tes rasa bila sudah cukup bisa langsung di angkat karna memasak buncis ini tidak harus matang ya biar ada sensasi kresnya😄😄

  3. 3

    Di tambah sosis sapi tambah enak... Like it😍😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Litta Cahaya
Litta Cahaya @homemadebylitta
pada
Jatinangor Sumedang

Resep Serupa