Bahan-bahan

  1. 10 sdmpenuh tepung terigu (segitiga biru)
  2. 1 butirtelur
  3. 1 sdtfermipan
  4. 100 mlair hangat
  5. 1 sdtgaram
  6. 1 sdmminyak
  7. Sesuai SeleraToping

Cara Membuat

  1. 1

    Masukan fermipan kedalam air hangat diamkan 5 menit

  2. 2

    Campur tepung, telur, minyak dan garam kedalam satu wadah

  3. 3

    Uleni dengan air fermipan sedikit demi sedikit sampai adonan kalis (tidak perlu sampai habis)

  4. 4

    Tutup dengan kain dan biarkan 60 menit atau sampai adonan mengembang (lebih lama lebih bagus). P.S : Jika ingin disimpan dikulkas, bungkus menggunakan plastik/wadah anti lengket dengan rapat, saat akan menggunakannya lagi diamkan sebentar agar mengembang.

  5. 5

    Ratakan adonan diatas teflon, tusuk merata dengan garpu, oles dengan saus dan beri toping sesuai selera

  6. 6

    Tutup teflon dan panggang dengan api kecil sampai mengembang dan matang merata (gunakan teflon yg bawahnya agak tebal agar tidak mudah gosong)

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar (2)

Kitchyss
Kitchyss @kitchyss
Wah kalo ini sy juga kurang tau ka🙏 sepertinya bisa pakai baking powder hanya saja untuk takarannya saya blm pernah coba

Ditulis oleh

Kitchyss
Kitchyss @kitchyss
pada
Kota Bekasi
Fitria NFAYoutube and IG : Kitchyss
Lebih banyak

Resep Serupa

Rekomendasi Resep Lainnya