Bahan-bahan

  1. 1 bungkusmie telor
  2. 3 buahtelor
  3. Sawi putih
  4. Sawi hijau
  5. Kol
  6. Air kaldu/ air biasa
  7. Kecap asin
  8. Kecap manis
  9. Bumbu Halus :
  10. 2 siungBawang merah
  11. 3 siungbawang putih
  12. 5 buahcabai merah
  13. Ebi (sebelumnya disangrai dulu)
  14. 1 buahkemiri

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus mie telor jangan terlalu matang (sisihkan)

  2. 2

    Tumis telor diayak (sisihkan)

  3. 3

    Tumis bumbu halus hingga harum, masukan air kaldu/air biasa, tambahkan garam, kecap manis dan kecap asin (koreksi rasa)

  4. 4

    Masukan sawi hijau, sawi putih, kol tunggu sayuran matang, masukan telor yg sudah matang dan terakhir masukan mie.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
diniyah hilmiyana
diniyah hilmiyana @cook_7996062
pada

Komentar

Resep Serupa