Bahan-bahan

  1. 250 GramTepung terigu
  2. 5 Butirtelur
  3. 400 GramGula pasir
  4. 1 CupVanili bubuk
  5. 1/2 SdtOvalet/Sp
  6. 220 mlSantan Kental
  7. Bahan untuk 1 loyang 22x22

Cara Membuat

  1. 1

    Mixer gula pasir,telur,vanili hingga 10 menit.

  2. 2

    Setelah 10 menit, tambahkan ovalet/sp,lanjut mixer hingga putih mengembang kurang lebih 10 menit.

  3. 3

    Kecilkan mixer, tuang santan sedikit demi sedikit sampai habis.

  4. 4

    Kemudian tuang tepung terigu sedikit demi sedikit, sampai habis, aduk hingga rata.

  5. 5

    Bagi adonan menjadi 3 warna.

  6. 6

    Olesi loyang dengan minyak, panaskan, lalu tuang adonan warna merah kurang lebih 5 menit,atau hingga setengah matang.

  7. 7

    Lanjut adonan warna kuning,hingga setengah matang,

  8. 8

    Terakhir adonan warna hijau, kukus kurang lebih 25 menit

  9. 9

    Angkat, tunggu hingga dingin, lalu potong sesuai selera.

  10. 10

    Untuk labih jelas bisa lihat video di http://youtu.be/axjLX-5rBOY

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar (2)

shary tika
shary tika @SharyTika_wedding
Mas saya bikin lg pelangi tp bagian atas knp bergelombang y? Mohon petunjuk trimz

Ditulis oleh

Arya Jiwa
Arya Jiwa @cook_9232057
pada

Resep Serupa