Pisang nugget milo

8 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Pisang (jenis apa saja)
  2. Tepung roti
  3. Tepung goreng pisang rasa vanilla
  4. Garam
  5. Gula halus
  6. Topping sesuai selera (saya pakai milo,ceres & keju)
  7. Telur ayam

Cara Membuat

  1. 1

    Hancurkan pisang, campur dengan tepung goreng pisang secukupnya, tambahkan garam sedikit, gula halus secukupnya

  2. 2

    Masukan kedalan loyang lalu kukus hingga matang

  3. 3

    Tiriskan adonan yg sudah di kukus

  4. 4

    Buat adonan cair dari tepung goreng pisang (boleh dicampur telur jika suka)

  5. 5

    Pisahkan tepung panir dalam wadah lain

  6. 6

    Potong2 adonan pisang yg sudah dikukus

  7. 7

    Celupkan dalam adonan basah lalu gulingkan ke tepung panir hingga merata

  8. 8

    Masukan kedalam freezer/kulkas hingga tepung panir menempel sempurna

  9. 9

    Goreng dengan api sedang, tiriskan lalu beri topping sesuai selera

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Shifa Ummu Syahla
Shifa Ummu Syahla @shifanadiazhr
pada
Bandung

Komentar

Resep Serupa