Terong kukus siram cabe

Anisah @cook_11843259
Cara Membuat
- 1
Potong terong menjadi dua bagian
- 2
Kukus terong, bawang putih bawang merah cabe taro diatasnya ikut dikukus. Kukus 20 mnt
- 3
Setelah semua matang bawang putih bawang merah cabe garam dihaluskan
- 4
Lalu tuangkan diatas terong. Siap disediakan selamat mencoba
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Terong kukus cabe bawang Terong kukus cabe bawang
Ini enakkk🤤🤤🤤🤤mumer bin simpel😁😁😀Bagi yg diet cucok dah😁 Ani Brilian -
Terong kukus cabe bawang Terong kukus cabe bawang
#BALONChallenge #SayurTidakBerdaunCooksnap dari @Slicecutecakehttps://cookpad.wasmer.app/id/r/17007445 cutzamania -
-
Terong siram cabe bawang Terong siram cabe bawang
Jujurly ga tau apa nama masakan ini. Karena sering nonton masakan orang Chinese di tiktok, jd pengen ikutan nyoba 😅Yang pasti ini menu satset moms Ira Priyono -
Terong kukus Terong kukus
Diolah berbagai macam tetep suka mak ma terong 😊#PejuangGoldenApron3 Carrera FeDoRa -
-
Terong siram kecap Terong siram kecap
Dapet resep ini dari ig. Mayan laah.simple juga bikinnya👌😌Bahannya juga g banyak2 amet.cuma terong dan bumbu bawang#berburucelemekemas#resolusi2019#siapramadan#murahmeriah Devita Aprilia -
Terong kukus siram bawang putih Terong kukus siram bawang putih
Dulu waktu masih belum ngerti apa apa soal perdapuran dan baru punya bayi, sus anak ku yang pertama, ngajarin bikin ini. Dia sempet kerja di HK. Puluhan tahun sudah berlalu masih kupraktekkan. Simpel banget masaknya. plumplum -
Terong cabe Terong cabe
kalau bingung terong ingin di masak apa bisa di coba ini,rasanya enak bngt buat lauk meskipun cuma terong dan simpel cepet pula masaknya😁 imelda jive -
Terong Kukus Siram Santan Terong Kukus Siram Santan
#SiapRamadhan#budgetminimalisrasafantastis#murahmeriahJadi Resep ini andalan Ibu Q dan salah satu makanan Favourite keluarga, bikinnya mudah, bahannya mudah dan murah Rasanya?endeuss Cyinn.... Cuss cek Resepnya 😁 Uswah Hasanah -
-
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/4603766
Komentar