Kue Lupis #BikinRamadanBerkesan

Shisi
Shisi @cook_6243186
Indonesia

Punya stok beras ketan lumayan banyak bingung mau diapain. Cus bikin lupis aja lumayan buat takjil berbuka nanti hehe... tenyata bikin lupis ga susah susah amat si asal niat pastinya. Let's start cooking➡

Kue Lupis #BikinRamadanBerkesan

38 orang berencana membuat resep ini

Punya stok beras ketan lumayan banyak bingung mau diapain. Cus bikin lupis aja lumayan buat takjil berbuka nanti hehe... tenyata bikin lupis ga susah susah amat si asal niat pastinya. Let's start cooking➡

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

16 buah

Cara Membuat

  1. 1

    Rendam beras ketas semalaman.

  2. 2

    Buat bungkus lupis berbentuk segitiga dengan daun pisang kemudian isi lalu rapatkan dengan lidi.

  3. 3

    Setelah dibuat semua didihkan air (banyak) lalu masukkan lupis, rebus selama -+ 60 menit.

  4. 4

    Setalah direbus kukus lupis -+ 20 menit.

  5. 5

    Setelah dirasa matang angkat lupis dan tiriskan.

  6. 6

    Saus: masak gula merah dengan sedikit air, garam dan tambahkan pandan. Setelah gula larut matikan api dan saring.

  7. 7

    Untuk kelapa parut, beri sedikit garam aduk rata lalu kukus -+ 10 menit

  8. 8

    Setelah lupis dingin, buka bungkusnya lalu gulingkan pada kelapa parut.

  9. 9

    Sajikan🎉

  10. 10

    P.s. pada saat membungkus pastikan daun benar benar rapat (hanya dapat meneteskan air) agar saat di rebus ketan tidak dapat keluar.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Shisi
Shisi @cook_6243186
pada
Indonesia
Cooking is an act of LOVE. I love Cooking not for myself alone, but Cooking is about GIVING.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa