Bolu kukus gula merah

9 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 grGula merah
  2. 250 grTepung terigu
  3. 2 btrKuning telur
  4. 1 sdmSp
  5. 1 sdtSoda Kue
  6. 100 mlMinyak goreng
  7. 1scht Santan kara 65 ml
  8. 250 mlAir
  9. 2 lbrDaun pandan
  10. secukupnyagaram

Cara Membuat

  1. 1

    Masak gula, air, garam dan daun pandan masak hingga gula larut, dinginkan lalu saring.

  2. 2

    Panaskan dandang yg diisi air

  3. 3

    Campur terigu, soda kue

  4. 4

    Mixer telur, sp sampai putih pucat

  5. 5

    Masukkan air gula kocok hingga rata

  6. 6

    Masukkan terigu kocok kembali hingga rata, matikkan mixer.

  7. 7

    Masukkan minyak, aduk dgn spatula

  8. 8

    Masukkan adonan kedlam cetakan yg sudh dialasi papper cup

  9. 9

    Kukus kurleb 25 menit, jgn lupa beri serbet pada tutup dandang

  10. 10

    Selamat mencoba ☺️

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Selva
Selva @selvaelsa
pada
Pamulang, Tangsel
Mom of two amazing kids 👩👦👧
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa