gethuk singkong panggang

Nur Halimah Saladien
Nur Halimah Saladien @halimah_cookpad1
MALANG -JAWA TIMUR

Singkong, jika hanya dikukus mana bisa menggoda selera...
dan ternyata menampilkan singkong dengan olahan sederhana akan membangkitkan selera penghuni rumah.

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
10 porsi
  1. 1 kgsingkong, dikupas dipotong dan dikukus.
  2. 3 sdmmargarin
  3. 5 sdmgula pasir

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Haluskan singkong yang sudah dikukus bersama margarin dan gula,

  2. 2

    Bentuk adonan gethuk menjadi bulat pipih.

  3. 3

    Panggang di atas penggorengan anti lengket (tanpa minyak) dengan api kecil.

  4. 4

    Gethuk singkong panggang siap dinikmati.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar

Ditulis oleh

Nur Halimah Saladien
Nur Halimah Saladien @halimah_cookpad1
pada
MALANG -JAWA TIMUR
Jika rasa adalah kebenaran, maka selera adalah paduan rasa yang tak pernah salah.
Lebih banyak

Resep Serupa