Mie goreng telur scallob

3 orang berencana membuat resep ini
putry fiatna
putry fiatna @putryfiatna
Semarang/Kendal

Menu disaat lapar yang gampang dan praktis buat bu ibu yang ga suka repot macam saya 😁

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 bungkusmie burung dara(bisa pake mie apa aja)
  2. 1 butirtelur
  3. scallob (sesuai selera)
  4. secukupnyaLada
  5. secukupnyaSaus tiram
  6. secukupnyaKecap manis
  7. Kol
  8. Daun bawang
  9. Bawang bombai (dipotong)
  10. Bumbu halus:
  11. 5 siungbawang merah
  12. 2 siungbawang putih
  13. 5 buahcabe merah
  14. 2 bijikemiri
  15. secukupnyaGaram

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus mie setengah mateng aja

  2. 2

    Tumis bumbu halus setelah harum masukkan bawang bombai hingga harum

  3. 3

    Masukkan telur lalu orak arik kemudian masukkan scallob dan sayuran, aduk aduk

  4. 4

    Masukkan mie yang sudah direbus

  5. 5

    Tambahkan saus tiram, lada,dan kecap manis. Koreksi rasa

  6. 6

    Mie goreng telur scallob siap di hidangkan

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Masak Hari Ini
putry fiatna
putry fiatna @putryfiatna
pada
Semarang/Kendal

Resep Serupa