Wedang Jahe, Sereh, Jeruk (Jasruk)

Novhiesnotes @Novhiesnotes
Pulang ke jawa membuat saya kembali bertemu makanan dan minuman traditional yg menggugah selera.. yumm
Wedang Jahe, Sereh, Jeruk (Jasruk)
Pulang ke jawa membuat saya kembali bertemu makanan dan minuman traditional yg menggugah selera.. yumm
Resep Serupa
-
Wedang Jahe, Jeruk Nipis dan Sereh (JJS) Wedang Jahe, Jeruk Nipis dan Sereh (JJS)
Satu lagi wedang resep warisan dari almh. Ibu saya. #RacikanJamuIbu ini, dulu biasa Beliau buatkan kalau ada salah satu anggota keluarga sedang demam karna flu. Aroma rempah dan rasanya yang segar, berkhasiat memperbaiki kekebalan tubuh.#Weekendchallenge#RacikanJamuIbu#semuatentangibu#TeamTrees#saturesepsatupohon#berburucelemekemas#resolusi2019#cookpadcommunity_balikpapan,kaltim#cookpadindonesia#cookpadcommunity_id@cookpad_id nidarudi -
Wedang Jahe Sereh Jeruk Nipis Wedang Jahe Sereh Jeruk Nipis
Minuman khas Jogja dengan rempah jahe, sereh, dan jeruk nipis yang melegakan dan menyegarkan tenggorokan. Minuman ini dapat membantu menjaga daya tahan tubuh di saat Jakarta diselimuti polusi udara yang sangat buruk dan menjadi isu global seperti saat ini.Resep ini saya buat untuk mengambil tiket Global Apron (Balon) Challenge, sebuah tantangan 26 minggu bersama cookpaders lintas 70 negara. Saya tertarik mengikuti tantangan ini untuk menguji dan menambah skill, wawasan, dan pengalaman saya di dunia kuliner. Semoga saya bisa melewati tantangan dan keseruan ini bersama teman-teman nantinya.Mama @Rohanacake, Ibu @istikahaja, Mba @Herlyna_dhitian semoga kita lulus bareng di Global Apron Challenge ini ya... Semangat! 🔥🔥🔥Tentang challenge ini: https://cookpad.wasmer.app/id/challenges/9979#TiketGlobalApron#CookpadCommunity_Jakarta Elia Wahid -
Wedang Jahe, Jeruk, Serai, kencur Wedang Jahe, Jeruk, Serai, kencur
Suami dan saya lagi gak enak badan Krn masuk angin dan kecapekan. Akhirnya pagi2 browsing resep di cookpad. Nemu resep dari bunda @Dapoer Ibu Cilla... Mantab banget rasanya, menyegarkan tenggorokan dan suami suka bgt rasanya. Tapi saya tambahkan untuk jumlah bahan2nya, biar lebih terasa. Terima kasih banyak ya bunda @Dapoer Ibu Cilla atas resepnya, bermanfaat sekali 🙏🥰.#aksidutarecook#DutaRecookBorneo#DutaRecooksampit#BanggaKirimRecook#CookpadSampit Ririn Kristanti -
Wedang Jahe, Jeruk, Serai, kencur Wedang Jahe, Jeruk, Serai, kencur
Udah mulai musim penghujan, tetapi pendemi juga belum berakhir, kita harus jaga kondisi tubuh kita, biar penyakit menjauh dari kita.Kalo kondisi tubuh vit, InshaAllah penyakit juga menjauh dari kita.Untuk itu saya buat wedang jahe, jeruk, serai dan kencur resep dari mb Ririn Kristanti.Buatnya mudah hanya 2 langkah, selesai, sajikan hangat².Selamat mencoba#JelajahResepSahabat Kurniasari -
Wedang jahe sereh jeruk nipis Wedang jahe sereh jeruk nipis
Assalamualaikum warahmatullahi WabarakatuhBismillahirrahmanirrahimIkutan posbar wedang Jamu. Ini salah satu minuman andalan yg setiap hari saya minum. Minuman tradisional sederhana yg gampang sekali buatnya tapi mempunyai khasiat yg luar biasa buat tubuh. Rasanya hangat, manis dan segar. Selain menjadikan tubuh lebih hangat dan fresh, dengan meminum ramuan ini secara rutin dijamin kita jarang banget kena flu di segala cuaca.Yuk kita lestarikan minuman tradisional Indonesia.#PekanPosbar#WedangJamu#CookpadCommunity_Borneo#CookpadCommunity_Kaltim#CookpadCommunity_Balikpapan#PejuangGoldenBatikApron Roro Yulia -
Wedang Jahe, Sereh, dan Pandan Wedang Jahe, Sereh, dan Pandan
Di musim penghujan seperti saat ini, minuman hangat berempah cocok sekali untuk menghangatkan tubuh.Salah satunya wedang jahe, sereh, dan pandan ini, enak sekali disruput hangat² 😊 ricke -
Wedang jahe,sereh,jeruk nipis Wedang jahe,sereh,jeruk nipis
Pengen yang anget2 bikin jeruk nipis,jahe sereh,cus buatnya mudah#weekendchallenge Adilla Desi (Mama Chibi) -
Wedang Jahe, Sereh, Lemon Wedang Jahe, Sereh, Lemon
Source : bude @MomsFirza_310571Belakangan lagi hujan terus, alergi dingin pun jadi kumat terus..Nah salah satu minuman favoritku dikala dingin ya wedang jahe iniSeger banget di tenggorokan, apalagi pas masih hangat..hmmm yummyCooksnap resepnya bude ati tapi takaran aku sesuaikan dengan seleraku#CookpadCommunity_Tangerang Avrilia Cahyani -
Wedang Jahe Sereh Wedang Jahe Sereh
Minuman yg cocok dengan musim hujan dan bisa menangkal virus flu yg kerap jatuh cinta padaku 😋😋😋 ya masak sebulan belum genap kena flu dua kali, akibat pulang kantor kehujanan terus 🙄 Devs_R -
Wedang Jahe Jeruk Wedang Jahe Jeruk
#PejuangGoldenBatikApron#devalesha_drink#PekanPosbar#WedangJamu Devalesha Kitchen -
Wedang Jahe Sereh Wedang Jahe Sereh
Minuman hangat nikmat saat hujan turun, kedinginan dan sedikit meriang, hihihi Hayati MS -
Wedang Jahe Sereh Wedang Jahe Sereh
Pada bulan Juli - Agustus ada hari-hari dimana keadaan suhu menjadi sangat dingin karena dampak Aphelion. Saya pun selalu merasakan bbrrr... bbrrr... dingin luar biasa 🥶🥶🥶Nah ini minuman yang cocok untuk dinikmati saat mood jadi merosot karena kedinginan 😅😅😅...Yyuukk cobain... biar semangat 💪💪💪 🔛🔥#CookpadCommunity#CookpadCommunity_Pekalongan#CookpadIndonesia#apriyantiarifin#wedang#wedangjahe#wedangjahesereh Apriyanti Arifin
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5659628
Komentar