Cara Membuat
- 1
Potong daging ayam, lalu cuci sampai bersih. Goreng ayam setengah matang (karena ini saya pakai ayam potong/ayam pedaging) tiriskan
- 2
Kupas kentang, dan potong sesuai selera, lalu goreng.
- 3
Tumis bumbu halus sampai harum, dan masukn daun salam.Masukkan air secukupnya
- 4
Setelah air mulai panas masukan daging ayam, dan kentang yg sudah di goreng.
- 5
Masukkan kecap manis
- 6
Aduk rata, sampai air menyusut. Lalu koreksi rasa.
- 7
Jika sudah pas rasanya, angkat lalu hidangkan. Sangat nikmat ditaburkan bawang goreng. Selamat mencoba🤗
Resep Serupa
-
-
Ayam Kecap Kentang Ayam Kecap Kentang
Ada sisa bahan makanan apa aja dikulkas, dimasak ini sajaa Skye’s Nook -
-
-
-
-
Semur Ayam Kecap Berempah Semur Ayam Kecap Berempah
BismillahirrahmanirrahimAssalamualaikumsource: @BerandaAqlanRupanya sdh satu tahun kak @BerandaAqlan jadi tim lokal Sumut. Terimakasih banyak sdh menjadi inspirator hebat😍 terimakasih utk sharing ilmunya tak hanya soal perdapuran tapi jg perphotoan bahkan tips n trik agar slalu semangat ngedapur🤗 terimakasih sudah menularkan energi positif tuk slalu berkarya🥰 terimakasih GURUKU IDOLAKU🤗🥰#PejuangGoldenBatikApron#Bakerpad_Community#Horas_ArsikTimloSumUt#CookpadCommunity_SumUt#Bakerpad_Community#MyEveryday_Cookpad#OntyBlusukan#SemurAyamKecapBerempah Mama Kafa -
Ayam kecap dengan santan Ayam kecap dengan santan
Ini pakai santan jadi lebih creamy, kalo tidak pakai gapapa.. Tetep enak kok.. Saat menumis bisa ditambah 1 batang sereh ya, saya lagi ga ada stok 😅 jadi resep dibawah tanpa sereh. Wuri Susiana -
-
Ayam kecap Ayam kecap
Bosan dengan ayam goreng anak anak suka kalau dimasak kecap, karna teksur dagingnya gak keras, makan pakai bumbunya saja sudah enak. Sikecil juga doyan Wiwin kasidi -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5833782
Komentar