Bolu SKM 5 bahan saja

Namisabrina
Namisabrina @cook_6773341

dasarnya saya suka yg simple simple hahahaha walau ekspektasi ingin bikin yg rumit rumit tetap saja cari gampang jahaha, resep ini terkenal seantero cookpad ya, resep milik ci Tintin rayner. Monggo dicoba

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan Pasta:
  2. 40 grbutter (me: margarin)
  3. 60 grtepung kunci
  4. 60 grsusu kental manis
  5. 4 butirkuning telur
  6. Bahan Putih Telur:
  7. 3 butirputih telur
  8. 45 grgula pasir

Cara Membuat

  1. 1

    Letakkan kuning telur dan putih telur di wadah yg terpisah

  2. 2

    Lalu buat pasta dengan panaskan butter, skm dan tepung hingga membentuk pasta lalu masukkan ke wadah yg berisi kuning telur

  3. 3

    Buat adinan putih telur dan gula dengan mixer hingga mengembang soft peak.

  4. 4

    Campurkan kedua bahan hingga aduk rata lalu letakkan cetakan tahan air dan panggang dengan sistem au bain marie

  5. 5

    Panggang selama 45 menit 160 cc.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Ditulis oleh

Namisabrina
Namisabrina @cook_6773341
pada
Berekspektasi ingin mengeksekusi resep resep yang sulit namun berakhir dengan resep resep sederhana 😂😂
Lebih banyak

Resep Serupa