Inti Kelapa

Eka Srigunari @srigunari72
buat inti kelapa. untuk isin dadar gulung. roti goreng. dan kreasi lainnya
Inti Kelapa
buat inti kelapa. untuk isin dadar gulung. roti goreng. dan kreasi lainnya
Cara Membuat
- 1
Lumerkan gula aren dan gula pasir dengan 100 ml air dan daun pandan
- 2
Setelah lumer masukkan kelapa parut. aduk sampai rata dan agak kering airnya
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Inti Kelapa Gula Merah Inti Kelapa Gula Merah
Kita buat Inti Kelapa dari Gula Merah yuk moms. Ini bisa digunakan untuk isian Dadar Gulung, Roti Goreng, Putri Mandi, atau jenis makanan lainnya. Yuk lihat resepnya.#CookpadCommunity_Kalbar#CookpadCommunity_Pontianak#CookpadCommunity_Borneo#IntiKelapaGulaMerah Mamah Aura -
Unti kelapa Unti kelapa
Isian untuk berbagi macam jajanan seperti dadar gulung, bakpao, roti manis maupun jajanan yang lainnya🥰.#Cookpadcommunity_Kalteng#Cookpadcommunity_Borneo#Cookpadcommunity_Sampit#Cookpadcommunity_id#Cookpad_id Ririn Kristanti -
Unti Kelapa / Enten Unti Kelapa / Enten
Ceritanya beli kelapa parut, tadinya mau dibuat botok, eh kok mager ya dan malah berubah haluan jd pengen yang manis2. Jadinya dibikin enten deh. Bisa untuk isian dadar gulung atau roti goreng/kukus. Rasanya enak manis dan aroma nya wangi :)Sumber : Nuri Sisca Rizki Aprilia -
Unti Kelapa Gula Aren Unti Kelapa Gula Aren
Unti Kelapa Gula ArenIsian yang bisa dipakai untuk Dadar gulung, kue poci2, roti, Mendut dll.Rasa nya manis, gurih dan legit#PejuangGoldenBatikApron#CookpadCommunity_Semarang#GenkPejuangDapur#Bakerpad_JajananTraditional Dessy Solehyanti -
Unti Kelapa Unti Kelapa
Sudah lama ingin bikin unti kelapa buat stock isian. Baru kemarin Jumat bisa terlaksana. Saya recook resep mbak A.S. Unti kelapanya enak, manisnya pas, saya pakai full gula kelapa.Saya suka kue koe isi unti kelapa atau dadar gulung isi unti kelapaSekarang unti kelapa dipakai untuk isian roti, klepon dan cake juga.#PejuangGoldenApron3 Erlina -
Unti Kelapa Unti Kelapa
Unti Kelapa adalah Salah satu isian yang identik dengan makanan tradisional. Unti Kelapa menggunakan Kelapa Yang cenderung muda, tidak terlalu tua, dimasak dengan campuran gula merah atau gula aren sampai mengering.Rasanya manis Dan legit. biasanya digunakan untuk isian bakpao, dadar gulung, kue Bugis dan kue kue tradisional lainnya.#cookpad_id #cookpadcommunity_kaltim Bunda Nafisha -
Unti Kelapa Unti Kelapa
Hasil cooksnap resepnya mba @desmawatikuretangin , buat unti kelapa untuk isian dadar gulung atau aneka kue lainnya.#PejuangGoldenBatikApron Lina Subrata -
Unti Kelapa Unti Kelapa
Unti kelapa ini biasanya untuk isian Mendut, Roti Goreng, Dadar gulung dan lain-lain. Buatnya mudah cukup dengan kelapa parut dan gula jawa.#dapurmungil_untikelapa#dapurmungil_mendut#PejuangGoldenApron2 Neni "Dapur Mungil" -
Enten-Enten Kelapa / Unti Kelapa Enten-Enten Kelapa / Unti Kelapa
Enten-enten kelapa atau unti kelapa ini bisa jadi isian berbagai kue-kue tradisional. Seperti bakpao,mendut,nagasari,dadar gulung dll.#KulaEtamCocok#CookpadCommunity_Borneo#CookpadCommunity_Kaltim NayNay -
Unti Kelapa (Isian Dadar Gulung) Unti Kelapa (Isian Dadar Gulung)
Bismillahirrahmanirrahim....Unti kelapa atau selai kelapa dapat di gunakan sebagai isian dadar gulung, roti isi kelapa, lepat bugis, bugis mandi, kue doko-doka dan lain-lain.Kali ini saya sengaja bikin unti kelapa yang kemudian saya simpan buat isian dadar gulung.Yuuuk intip resepnya....#OlahanKelapa#UntiKelapa#MasakanBundaPashalenko#CookpadCommunity_Pontianak#CookpadCommunity_Kalbar#CookpadCommunity_Borneo Bunda Pashalenko -
Unti Kelapa Gula Aren Unti Kelapa Gula Aren
Unti kelapa adalah kelapa muda yang diparut dan dimasak dengan gula dan daun pandan sebagai penambah aroma.Unti kelapa biasa digunakan dalam kue-kue tradisional nusantara, seperti kue bugis/mendut, kue ku, dadar gulung, wadai untuk-untuk, dan lain-lain.#BelajarBarengCookpad#JajananTradisional#BarapiManjuhu#WadaiBisa#CookpadCommunity_Kalteng#CookpadCommunity_Borneo Ikasoerya -
Unti Kelapa Unti Kelapa
Cocok buat isian Bakpao, Dadar Gulung, Roti Sobek ataupun Roti GorengSource Ratih Sukardi#rabubaru#untikelapa#cookpadcommunity#cookpadcommunity_solo#clovercookinglover Putri(Dapur Ryuna)✅
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5875128
Komentar