Lodeh Tewel (Nangka Muda)

2 orang berencana membuat resep ini
Rien Pamungkas
Rien Pamungkas @rien_prawiro
Surabaya

Resep rumahan biasa aja buat buibu yg mau simpel masak dirumah...hehe...biasakan taburkan bawang merah goreng pd masakan utk menambah sedapnya rasa dan aroma #CapekJadiAnakBawang

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

± 4 Porsi
  1. 700 grTewel (Nangka Muda) diiris sesuai selera
  2. 1 bksSantan Kara 65ml (boleh santan peras)
  3. 5 siungbawang putih
  4. 3 siungbawang merah
  5. 2 buahcabe hijau besar, iris serong
  6. 3 buahcabe merah keriting, iris serong
  7. 10 buahcabe rawit merah, utuh
  8. 2 ruas jarilengkuas di iris tipis, no geprek
  9. 4 lbrdaun salam
  10. secukupnyaAle sayur
  11. Bawang merah goreng sbg taburan

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus tewel hingga setengah matang, tiriskan.

  2. 2

    Iris-iris : bawang putih, bawang merah, cabe hijau besar dan cabe merah besar.

  3. 3

    Panaskan minyak ± 3 sdm di panci sayur / wajan, setelah panas masukkan bumbu iris, cabe rawit, ale sayur, lengkuas dan daun salam, tumis hingga harum.

  4. 4

    Setelah harum, masukkan tewel yg sudah direbus, tumis sebentar, lalu tambahkan air ± 700 ml, tambahkan gula 1/2 sdt, garam 1 sdt, merica 1/2 sdt, dan penyedap rasa 1/2 sdt. Diamkan tunggu mendidih.

  5. 5

    Jika sudah mendidih, masukkan santan kara, aduk rata, tunggu sekali mendidih, lalu taburkan bawang merah goreng. Matikan api.

  6. 6

    Sajikan.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Rien Pamungkas
Rien Pamungkas @rien_prawiro
pada
Surabaya
Resep Masakan Rumahan 😉
Lebih banyak

Resep Serupa

Rekomendasi Resep Lainnya