Sayur Tahu Krecek

Triana Jayanti
Triana Jayanti @trianajayanti
Kota Bandung

Suami suka banget sama sayur krecek, karena sekalian ada tahu jadi tambahin tahu biar makin enak..

Bagikan

Bahan-bahan

  1. 10 buahtahu kuning
  2. 3 bungkuskerupuk kulit (yg 3000an)
  3. 15 buahcabe rawit
  4. 1santan kara
  5. 300 mlair matang
  6. Gula, garam, merica
  7. Bumbu halus
  8. 5 buahcabe merah besar
  9. 5 siungbawang merah
  10. 3 siungbawang putih
  11. 3 buahkemiri
  12. secukupnyaAir panas untuk krecek/krupuk kulit

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng tahu setengah matang kemudian sisihkan

  2. 2

    Panaskan air hingga mendidih, matikan api masukan kerupuk kulit hingga layu kemudian sisihkan

  3. 3

    Tumis bumbu halus hingga harum kemudian masukan air dan santan aduk rata masukan tahu, krecek, cabe rawit tambahkan garam, gula dan merica, masak hingga matang.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Triana Jayanti
Triana Jayanti @trianajayanti
pada
Kota Bandung
seorang ibu rumah tangga yang hobi masak, karena masak bisa menghilangkan stress 😆
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa