Bolu kukus cokelat mekar no mixer #HariGuruNasional

Untuk memperingati Hari Guru,Cake ini sebagai ucapan terima kasih buat guruku semasa di smk dulu,terutama buat ibu L Butarbutar sebagai guru bahasa inggrisku yg merupakan guru idolaku,dia sangat baik dan yang sangat berkesan bagiku ibu itu telah memberi kesempatan dan mendukungku penuh untuk bisa mengikuti audisi debat bahasa inggris ya walaupun aku tidak bisa menang tp dia tidak kecewa dan tetap memberi semangat untukku untuk terus berusaha lebih baik.Ibu L Butarbutar adalah guru idolaku deh😄
#terimakasihguru
#gurukuidolaku
Bolu kukus cokelat mekar no mixer #HariGuruNasional
Untuk memperingati Hari Guru,Cake ini sebagai ucapan terima kasih buat guruku semasa di smk dulu,terutama buat ibu L Butarbutar sebagai guru bahasa inggrisku yg merupakan guru idolaku,dia sangat baik dan yang sangat berkesan bagiku ibu itu telah memberi kesempatan dan mendukungku penuh untuk bisa mengikuti audisi debat bahasa inggris ya walaupun aku tidak bisa menang tp dia tidak kecewa dan tetap memberi semangat untukku untuk terus berusaha lebih baik.Ibu L Butarbutar adalah guru idolaku deh😄
#terimakasihguru
#gurukuidolaku
Cara Membuat
- 1
Pertama sekali kita campur telur dengan gula halus dan kita kocok dengan menggunakan wisk hingga gula larut,sisihkan
- 2
Kita campur tepung,coklat bubuk dan backing powder lalu kita ayak dan campurkan dengan kocokan telur sambil kita aduk sampai rata
- 3
Lalu masukkan garam,margarin cair dan skm coklat sedikit demi sedikit sambil diaduk rata
- 4
Terakhir kita masukkan minyak dan aduk rata
- 5
Setelah bahan tercampur semua tinggal kita susun cup dan alasi dengan paper cup dan tuang adonan sampai penuh dan lakukan sampai selesai
- 6
Kukus selama 10--15 menit,oya jangan lupa sebelumnya kukusan sudah benar2 panas atau uapnya keluar ya
- 7
Dan cake siap dinikmati
- 8
Selamat makan😄😋
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Bolu Kukus Mekar Daun Katuk Bolu Kukus Mekar Daun Katuk
Assalamualaikum,wr.wb,,,sobat cookpad,,,Daun Katuk,,, salah satu jenis tanaman herbal yang sangat baik untuk kesehatan,terutama untuk Bumil,,,Daun Katuk ini selain diolah sebagai sayur juga bisa dibuat bolu kukus seperti yang saya buat ini,,,Alhamdulillah Bolu Kukus Mekar Daun Katuk ini enak banget,lembut,tidak pahit,tidak langu Daun Katuk,dan bisa buat ide bakulan,,,#Berburucelemekemas#Resolusi2019#MurahMeriah#Cookpadcommunity_surabaya#Cookpadcommunity_madura#Clovercookinglover#Cookingwithheartheatingwithlove iiswatizain -
Bolu Kukus Mekar Cokelat Tanpa Mixer Bolu Kukus Mekar Cokelat Tanpa Mixer
Kupersembahkan special untuk ultah #Cookpad_Id yang ke-9 saya dari #CookpadCommunity_Depok turut memeriahkan #9ebyarHarcooknas dengan #RecookDepok_Merekah dan turut andil dalam #GACODE_SISHES sekalian #JelajahResep #JelajahResepRumahan dengan source recipe dari master Depok ibu #SiswatyElfinBachtiar Link Recipe https://cookpad.wasmer.app/id/resep/177957-bolu-kukus-mekar-cokelat-tanpa-mikser?invite_token=4QCjkc6LaypLwiBBaevQR3C9&shared_at=1605135772Ada beberapa TIPS BOLU KUKUS MEKAR yang harus di ingat😍Kalau masih sering gagal membuat bolu kukus mekar, coba tips dan trik berikut ini :✓ Jangan mengurangi takaran gula dari resep. Gula membuat adonan lebih kokoh.✓ Kocok dengan kecepatan tinggi sampai adonan kental.✓ Isi sampai penuh, sisakan sekitar 1/2 cm dari tepi cup case.✓ Masukkan bolu ke kukusan yang sudah beruap banyak.✓ Jangan terlalu penuh mengisi air dalam kukusan, sehingga cipratan air tidak naik ke dasar cetakan, karena bisa membuat bolu menciut bagian bawahnya.✓ Isi kukusan secukupnya, agar sirkulasi uap merata dan leluasa.Selamat mencoba 😊Sumber : Hasil sharing di CODE#PejuangGoldenApron3#GenkPejuangDapur#GenkPeDa_Eksis Rini Dwi Astuti -
Bolu kukus mawar (takaran sendok) Bolu kukus mawar (takaran sendok)
Memperingati hari ibu,,,,Selamat hari ibu untuk para ibu-ibu hebat... Isma Bhawell -
Bolu Kukus Mekar Coklat (No telur No mixer) Bolu Kukus Mekar Coklat (No telur No mixer)
Walau tanpa telur tapi tetap lembuttt😍cuma cemplungin terus aduk🙊jadinya Ok😎ini buatnya dah malam,jadi di fotonya pun malam malam🙈recomendedd banget buat cemilan teman ngeteh karna cepat dan gak pake ribet😋Source : Calistaa kitchen#PejuangGoldenApron2#CookpadCommunity_Jakarta#Resolusi2020#MasakItuSaya#BagikanInspirasimu#BerburuCelemekSakti#Pr_BoluKukusMinggu ke 15 Desi Dresviana (IG : @chici_desi) -
Bolu Kukus Mekar (No Mixer) Bolu Kukus Mekar (No Mixer)
Assalamualaikum 😇 cemilan ini sll saya bikin kalau biasanya saya lg malas ngocok dan hrs cuci byk tempat.hehee. jd ambil yg simple aja tp rasanya ttp enak bund, untuk rspnya py mak frida. Yuk siapa tahu bunda mau nyoba bikin dirumah. Bunda Tsaqib -
Bolu kukus mekar tabur meises -eggless_ Bolu kukus mekar tabur meises -eggless_
buat sarapan untuk dia yg alergi telur,,,pagi2 harus meeting ketemu customer jd harus buat sarapan simple, so jadi bolu mekar ini,, semoga ini bisa buat dia makin semangat.. yulia triani -
Bolu kukus Keju No Mixer Bolu kukus Keju No Mixer
Ini cocok buat cemilan, yang gak punya mixer bisa buat bolu tanpa ribet.. dan rasanya enak resep saya ambil dari adviany ktchen..#SiapRamadhan#MurahMeriah Fazza Fahira -
BOLU KUKUS MEKAR (no telur,no mixer) BOLU KUKUS MEKAR (no telur,no mixer)
Pgn baking tp Males ngeluarin mixer...yokk cobain resep ini...MNtul bgt.source:lusy yunis#Basidoncek#MaulangMasak#CookpadCommunity_Sumbar Dapur illy -
Bolu Kukus Coklat No Mixer Bolu Kukus Coklat No Mixer
Coba2 beli bolu d pinggir jalan dekat rumah, rasanya mengecewakan. Memg sih hrga nya juga gak mahal, tpi ttp aja kecewa. Akhirnya buat sendiri lah, selesai beres2 kosan baru, langsung bongkar perkakas dan mulai buat cemilan sendiri tuk ank2 ☺ boenda fadilaq -
Bolu Kukus Mekar Coklat No Telur No mixer Bolu Kukus Mekar Coklat No Telur No mixer
Meskipun tanpa telur tapi Lembut dan nyoklat banget. Manisnya pas.. Like it 😍1 resep cuma dapet 6biji.. Kalau mau bnyak bisa di kalikan dua resepnya. Chalistaa Kitchen -
Bolu Kukus Coklat Simple (No Mixer) Bolu Kukus Coklat Simple (No Mixer)
Bikin bolu kukus belum pernah berhasil mekar, kali ini coba bikin tanpa mixer, di kocok pakai kocokan telor manual. Alhamdulillah jadi. Untuk susu cair, sesuai selera yaa..bisa pakai susu putih atau coklat, karena saya bolunya 1 warna, jadi pakai susu cair coklat. Kalau mau 2 warna, baiknya untuk warna selain putih, misal coklat pakai pewarna saja yaa, jgn pakai coklat bubuk..jadi adonan tidak berat, dan susunya pakai susu putih, di campur adonan utama, baru bagi 2 untuk warna selain putih. Jgn lupa pengukus/dandang sudah di panaskan dulu sebelumnya dgn api kecil, sambil ngocok adonan. Ibuna Fathiya -
Bolu Kukus Mekar No Telur No Mixer Bolu Kukus Mekar No Telur No Mixer
Pengen buat bolu kukus mekar tapi gak punya mixer,,, Diah Ambar Wati
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar