Pizza

10 orang berencana membuat resep ini
Ida Mulyani
Ida Mulyani @cook_14576789
Bandung
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4Terigu
  2. 1 sendokGula
  3. 1 sendokGaram
  4. 2 sendokMinyak sayur
  5. Sosis
  6. Bawang merah
  7. Bawang putih
  8. Bawang daun
  9. Air putih hangat
  10. 1 sendokragi
  11. Saus dan mayonaise
  12. Margarine

Cara Membuat

  1. 1

    Campurkan 1 sendok gula, 2 sendok minyak dan 1 sendok ragi dalam satu gelas

  2. 2

    Masukan air hangat sedikit demi sedikit sambil di aduk hingga merata

  3. 3

    Diamkan sampai 10 menit hingga berbusa

  4. 4

    Tuangkan terigu dalam satu wadah, masukan adonan yang sudah berbusa tadi kedalam terigu sambil di uleni hingga merata

  5. 5

    Jika sudah merata dan berbentuk, tutup dengan plastik/ kain diamkan hingga 30 menit

  6. 6

    Potong sosis, bawang merah, bawang putih, bawang daun,

  7. 7

    Goreng sosis hingga matang, setelah itu goreng bawang -bawangan hingga matang

  8. 8

    Siapkan teflon lalu olesi dengan margarin terlebih dahulu, lalu cetak bahan yang didiamkan 30 menit tadi ke dalam teflon,

  9. 9

    Olesi saus, taburkan sosis, olesi mayonaise, dan parut keju di atasnya

  10. 10

    Lalu panggang dengan api kecil hingga matang # Tak perlu di balik

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Ida Mulyani
Ida Mulyani @cook_14576789
pada
Bandung
Sedang belajar
Lebih banyak

Resep Serupa