Tumis jagung Muda, toge ala terasi

Nita Triyulisa
Nita Triyulisa @nitatriy03

Lagi ujan eh masih punya bahan yaudah deh diolah aja😁 #5resepterbaruku

Tumis jagung Muda, toge ala terasi

6 orang berencana membuat resep ini

Lagi ujan eh masih punya bahan yaudah deh diolah aja😁 #5resepterbaruku

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2 orang
  1. 100 grjagung muda
  2. 50 grtoge
  3. 2 siungbawang merah
  4. 1 siungbawang putih
  5. 1 bijicabe rawit
  6. 1 sdmmentega
  7. 100 grair matang
  8. Sedikitterasi abc 1/8
  9. 1 butirtelur

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan mentega dalam teflon

  2. 2

    Masukkan bawang merah, bawang putih, sedikitdan cabai sampai harum. Kemudian masukan telor dengan diorak arik.

  3. 3

    Setelah merata orak arik telor dan bumbu kemudian kecil kan api untuk masukan air secukupnya. Panas kan dengan api sedang.

  4. 4

    Masukan jagung muda dan toge tumis hingga agak lembut. Setelah matang, angkat dan sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nita Triyulisa
Nita Triyulisa @nitatriy03
pada

Komentar

Resep Serupa