Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2 porsi
  1. 2 genggamkerupuk bawang
  2. 2 butirtelur
  3. secukupnyaSawi
  4. secukupnyaGula, garam
  5. 250 mlAir -+
  6. Bumbu halus
  7. 3 siungbawang putih
  8. 5 siungbawang merah
  9. 1 ruas jariKencur
  10. 2 sdmcabe merah halus
  11. 5Cabe rawit / sesuai selera

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan semua bumbu

  2. 2

    Cuci sawi, lalu potong potong

  3. 3

    Rebus kerupuk (jangan terlalu lembek) -+ 3 menit

  4. 4

    Sambil menunggu kerupuk, panaskan minyak

  5. 5

    Jika sudah panas masukan bumbu halus

  6. 6

    Jika bumbu sudah wangi, masukan air +- 250 ml

  7. 7

    Tunggu sampai mendidih, jika sudah mendidih masukan telur

  8. 8

    Aduk telur tetapi jangan sampai terlalu hancur

  9. 9

    Setelah telur matang masukan kerupuk yg sudah direbus

  10. 10

    Tunggu sekitar 3 menit, sambil menambahkan gula, garam

  11. 11

    Koreksi rasa. Jika sudah pas, masukan sawi.

  12. 12

    Tunggu sebentar sampai sawi layu

  13. 13

    Setelah sawi layu matikan kompor

  14. 14

    Taraaaa. Sudah jadi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
kurnia yulia
kurnia yulia @uliaa24
pada
Pontianak
Baru belajar masak-masakan rumahan.Yuk kita sharing resep 🤗
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa