Bubur sum-sum buah naga

9 orang berencana membuat resep ini
Endang Rubiyanti
Endang Rubiyanti @cook_12497688

#astaga naga#lg musim buah naga,jadi pengin membuat sesuatu yang berbeda

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

5 orang
  1. 1 gelas belimbingtepung beras
  2. 2 smtepung maezena
  3. 3 gelasair
  4. 1/2 buahnaga (kecil)
  5. 2 bungkussantan instan
  6. 2 lembardaun pandan
  7. Bahan vla gula merah
  8. 3 buahgula merah
  9. 1/2 gelasair
  10. 2 lembardaun pandan
  11. 1 smtepung beras
  12. Bahan vla santan
  13. 1 gelassantan kental
  14. 2 lembarpandan
  15. 2 smtepung beras
  16. 1/2 sdtgaram

Cara Membuat

  1. 1

    Blender/parut buah naga

  2. 2

    Campur dg air lalu saring

  3. 3

    Campur tepung beras+maezena+santan+garam +air buah naga+pandan,rebus dan aduk terus sampai meletup letup.setelah itu matikan api.sisihkan

  4. 4

    Membuat vla gula merah gula merah+air +pandan di rebus sampai gula hancur,,saring dan tuangkan lg ke panci +tepung beras yang sudah di cairkan terlebih dahulu rebus dan aduk sampai mendidih,sisihkan

  5. 5

    Membuat vla santan. Santan+garam+pandan di rebus aduk terus jangan sampai santan pecah,,setelah hampir mendidih masukkan tepung beras yg sudah di cairkan aduk terus sampai mendidih,matikan api

  6. 6

    Penyajian:ambil mangkok tuang bubur sumsum atasnya siram dengan vla santan dan paling atas vla gula merah

  7. 7

    Selamat mencoba

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Endang Rubiyanti
Endang Rubiyanti @cook_12497688
pada

Resep Serupa