Tumis Pedas Tahu Kacang Panjang

Sulistya
Sulistya @su_cooki
Palembang

lapaar

Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 ikatkacang panjang
  2. 2tahu
  3. cabe rawit
  4. bawang putih dan merah
  5. gula
  6. garam
  7. minyak sayur

Cara Membuat

  1. 1

    Iris kacang panjang lalu cuci sampai bersih, iris tahu potong dadu lalu goreng

  2. 2

    Ulek cabe, bawang merah, bawang putih, gula, dan garam.

  3. 3

    Tumis cabe sampai mateng, masukkan sayur kacang, beri air secukupnya, jika sdh mendidih masukkan tahu, tunggu sampai meresap lalu tiriskan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Sulistya
Sulistya @su_cooki
pada
Palembang
belajar masak
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa