Bahan-bahan

  1. 1/2 kgmakaroni (yg tdk mengembang)
  2. 1/2 ltrminyak kelapa
  3. 1 sachetAida (cabai bubuk)
  4. 1 sachetRoyco ayam
  5. 10 lembardaun jeruk

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan minyak

  2. 2

    Masukan makaroni ke dalam minyak yang sudah mendidih

  3. 3

    Goreng dan aduk terus makaroni

  4. 4

    Setelah agak kecoklatan, angkat dan tiriskan lalu goreng daun jeruk yang sudah di iris-iris

  5. 5

    Campurkan bubuk cabai, royco, dan daun jeruk ke dalam makaroni lalu tambahkan minyak panas

  6. 6

    Aduk rata, cicipi rasa.. Selesaii 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Iklimah
Iklimah @cook_9848968
pada
Sukabumi
Students at university muhammadiyah sukabumi
Lebih banyak

Komentar (10)

Fatimah Azzahra
Fatimah Azzahra @cook_17354036
Merk makroni nya apa ya soalnya suka ngembang setiap beli

Resep Serupa