Puding buah naga

ElmiLiana
ElmiLiana @elmiliana

Mumpung ada buah naga di kulkas.. yaudah bikin puding aja.. #5resepterbaruku

Puding buah naga

2 orang berencana membuat resep ini

Mumpung ada buah naga di kulkas.. yaudah bikin puding aja.. #5resepterbaruku

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

porsi banyak
  1. 2 buahnaga kecil(kalo besar 1 aja)
  2. 2 bungkusagar2 saya pakek hokiku
  3. 200 mlSantan instan Kara
  4. 1300 mlAir (4 gelas ukuran es teh)
  5. 2 bungkusSKM
  6. 8 sdmpenuh gula

Cara Membuat

  1. 1

    Potong buah naga dengan sendok bulat,. Ambil semua daging buah nya

  2. 2

    Masukan gula, agar2, santan dan Air, aduh terus smpai mendidik dan agak kental. Lalu matikan kompor

  3. 3

    Tambahkan susu kental manis aduh2, tuang ke dalam kulit buah naga masukan buah naga,

  4. 4

    Dan lebihnya tuang ke dalam cetakan lainya.. yg bening itu saya pakek nutrijel anggur ia.. jdi buat adonan lagi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
ElmiLiana
ElmiLiana @elmiliana
pada

Komentar

Resep Serupa