Caa Brokoli daging kreni

Mama Tarii
Mama Tarii @cook_15497637

Caa Brokoli daging kreni

5 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 bonggolbrokoli ukuran sedang
  2. 2 buahwortel
  3. 10 buahdaging kreni (bola bola daging)
  4. 2 siungbawang putih
  5. 5 siungbawang merah
  6. Garam
  7. Merica
  8. Gula
  9. Penyedap rasa

Cara Membuat

  1. 1

    Potong potong brokoli dan wortel. Lalu cuci bersih

  2. 2

    Ulek bawang merah, merica dan garam. Sisihkan

  3. 3

    Geprek bawang putih. Sisihkan

  4. 4

    Gongso ulekan bumbu dan geprekan bawang hingga harum.

  5. 5

    Tambahkan air secukupnya.

  6. 6

    Masukan wortel. Hingga sedikit lunak

  7. 7

    Masukan daging kreni.

  8. 8

    Masukan brokoli.

  9. 9

    Tambahkan penyedap rasa dan gulaa.

  10. 10

    Test rasa dan sajikan!

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mama Tarii
Mama Tarii @cook_15497637
pada

Komentar

Resep Serupa