Bahan-bahan

  1. 1 packkulit lumpia
  2. 3 buahpisang (sesuai selera)
  3. 1 packmaises coklat
  4. 250 grgula pasir (secukupnya)
  5. 1 gelasair hangat
  6. Minyak untuk menggoreng

Cara Membuat

  1. 1

    Potong pisang masing - masing menjadi 8 bagian. Siapkan satu kulit lumpia.

  2. 2

    Ambil satu lembar kulit lumpia. Isi dengan potongan pisang, 1sdt meises dan 1/2 sdt gula pasir.

  3. 3

    Gulung lumpia hingga isian tertutup. Gunakan air hangat untuk merekatkan bagian ujung kulit lumpia.

  4. 4

    Goreng menggunakan api kecil hingga kecoklatan. Angkat dan sajikan.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar

Ditulis oleh

Dwi Anggit
Dwi Anggit @cook_15568377
pada
Pekalongan

Resep Serupa