Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 buahsingkong ukuran besar, parut kasar
  2. 2 buahjagung manis, sisir
  3. 200 gramkelapa parut
  4. 8 sdmgula pasir
  5. 1 sdtgaram
  6. Kulit jagung atau daun pisang

Cara Membuat

  1. 1

    Campur semua singkong parut, jagung manis, kelapa parut,gula dan garam,aduk rata semua bahan.

  2. 2

    Siapkan daun pisang/kulit jagung,ambil 2 sdm adonan singkong tadi, gulung" dan lipat kedua ujung daun,lakukan sampai adonan habis.

  3. 3

    Panaskan kukusan terlebih dahulu, dan kukus sawut singkong jagung manis kira" 30 menit atau hingga matang

  4. 4

    Sajikan dengan kopi atau teh hangat 😂

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ocha (Ibu Anasya)
Ocha (Ibu Anasya) @asnark1404
pada
Pontianak, Kalimantan Barat
saya gak pinter masak ,tapi saya suka masak 😂😂
Lebih banyak

Resep Serupa