Bahan-bahan

  1. 1/4 kgteri nasi (teri apapun bisa)
  2. 20cabai merah kriting
  3. 10cabai rawit (sesuai selera)
  4. 10 siungbawang merah
  5. 2 siungbawang putih
  6. 1 bungkustrasi (yg kecil sasetan)
  7. 1 buahtomat
  8. secukupnyagula merah
  9. secukupnyagaram
  10. 2 lembardaun salam
  11. 1 irislengkuas
  12. minyak untuk menumis

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih teri nya,jika pakai teri asin,bisa di cuci lalu di rendam air panas sampai 10nenitan agar tidak terlalu asin teri nya,setelah itu teri di goreng sampai kering,rebus cabai,bawang putih,bawang merah,tomat,

  2. 2

    Haluskan bumbunya (cabai,bawang merah,bawang putih,trasi,)saya di blander biar cepat😁

  3. 3

    Tumis sambalnya tambah lengkuas dan daun salam,tumis sampai harum,setelah itu masukan teri nya,aduk sampai benar" matang,jgn lupa kasih garam dan gula nya,koreksi rasa...bila di rasa sudah matang,bisa langsung di sajikan.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Ditulis oleh

cintia dewi
cintia dewi @cintia_1110
pada
suka memasak dan masih belajar memasak lagi😄cari menu baru itu mnyenangkan😙
Lebih banyak

Resep Serupa