Seblak Cilok

Dapoer Ibu Anyes
Dapoer Ibu Anyes @cook_8397340
Malang

Di malang lg sering ujan nih moms, pas ujan2 enaknya makan apa ya? Pngn makanan yg berkuah kyknya enak, akhirnya tercetuslah ide bikin seblak ini. Gampang bgt bikinnya. Let’s cooking! (Nb: Resep ciloknya kutaruh d resep lain yaa)

Seblak Cilok

3 orang berencana membuat resep ini

Di malang lg sering ujan nih moms, pas ujan2 enaknya makan apa ya? Pngn makanan yg berkuah kyknya enak, akhirnya tercetuslah ide bikin seblak ini. Gampang bgt bikinnya. Let’s cooking! (Nb: Resep ciloknya kutaruh d resep lain yaa)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
3-4 porsi
  1. 1/4 kgKrupuk Aci
  2. 1 mangkokcilok
  3. 3 lembarsawi putih
  4. 1 buahdaun bawang
  5. 1 buahtelur
  6. 2 sdmminyak sayur
  7. Sedikitair
  8. Bumbu Halus
  9. 3 siungbawang merah
  10. 2 siungbawang putih
  11. 1 buahcabe kriting
  12. 3 buahcabe rawit
  13. 1 ruaskencur

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Siapkan bahan2, potong kecil sawi putih dan daun bawang. Rendam kerupuk aci dengan air panas sampai mengembang.

  2. 2

    Haluskan bumbu, bawang putih, bawang merah, cabe kriting, cabe rawit dan kencur.

  3. 3

    Setelah halus, panaskan minyak goreng, tumis bumbu yg sudah di haluskan. Setelah berbau harum masukkan telur, kemudian telur d orak arik bercampur bumbu. Kemudian masukkan aci yg sudah d rendam dengan air panas. Kemudian masukkan air biarkan mendidih.

  4. 4

    Setelah mendidih, masukkan cilok dan sawi putih, biarkan sedikit layu, sebentar ajah. Terakhir masukkan daun bawang. D aduk hingga tercampur. Siap utk d hidangkan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dapoer Ibu Anyes
Dapoer Ibu Anyes @cook_8397340
pada
Malang
Seorang ibu dari satu orang anak, yg hobby makan, dan ngotak ngatik resep masakan ❤️
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa