Nasgor Kuning

3 orang berencana membuat resep ini
Anisa Cathy
Anisa Cathy @cook_13621251
Yogyakarta
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 piringnasi putih
  2. 2 siungbawang putih
  3. 2 siungbawang merah
  4. secukupnyaCabe
  5. secukupnyaGaram
  6. secukupnyaKunyit bubuk

Cara Membuat

  1. 1

    Bismillahirahmaanirrahiim

  2. 2

    Tumbuk bawang putih, bawang merah, cabe, garam

  3. 3

    Sisakan bawang merah untuk di iris

  4. 4

    Tumis bawang merah, sampai agak kering, tambahkan bumbu halus, tumis sampai wangi

  5. 5

    Masukkan nasi, aduk rata, dan tambahkan kunyit bubuk sejimpit saja

  6. 6

    Icipi, kalau udah enak bisa di nikmati 👌

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Anisa Cathy
Anisa Cathy @cook_13621251
pada
Yogyakarta
I'm not a chef, just a physiotherapist
Lebih banyak

Resep Serupa