Tumis Sosis Tahu Pedas

19 orang berencana membuat resep ini
Dhien Yuwina
Dhien Yuwina @cook_5167584
Malang

Jadi pertama nulis di cookpad ini share resep yang (serius) bikin nya mendadak banget . Ketika lagi kerja, dikejar deadline dan siaran lalu Mama harus ke surabaya, daann tapi dirumah si Adek-adek belum ada menu makanan buat buka puasa . Alhasil dengan keburu-buru, ini resep asal cemplung deh dengan intip bahan dikulkas .

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

20 menit
2 porsi
  1. 5 BuahSosis
  2. 1 BuahTahu potong kotak
  3. 2 SiungBawang Putih
  4. 3 SiungBawang Merah
  5. 1 BuahCabe Merah Besar
  6. 5 SdmSaus Sambal
  7. 2 SdmKecap Manis
  8. Gula
  9. Garam
  10. Lada Bubuk
  11. Air
  12. Minyak Sayur

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Potong Sosis menjadi 2/3 bagian

  2. 2

    Potong Tahu menjadi bentuk kotak, lalu goreng tahu setengah matang, Tiriskan.

  3. 3

    Kupas Bawang Merah, Bawang Putih, Iris Tipis dan Potong Cabe Merah besar.

  4. 4

    Tumis Cabai, Bawang merah, bawang putih sampai harum, masukkan sosis, tahu, masukkan saus sambal, kecap, gula, garam, lada bubuk dan tambahkan sedikit air.

  5. 5

    Koreksi Rasa, Sajikan

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Dhien Yuwina
Dhien Yuwina @cook_5167584
pada
Malang
A full time mother .
Lebih banyak

Resep Serupa