MPASI 10mo+ Nasi Goreng Telur 4*

9 orang berencana membuat resep ini
tjwulan
tjwulan @tunjungwulan
Bekasi
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cara Membuat

  1. 1

    Buat nasi lembek, ambil nasi dari magiccom pisahkan, tambahkan air, masukkan magiccom tunggu sampai menjadi nasi lembek

  2. 2

    Cuci semua bahan. Cincang bawang bombay dan bawang putih. Iris wortel, buncis, daun bawang

  3. 3

    Panaskan blueband, tumis bawang bombay dan bawang putih. Masukkan telur, orak arik.

  4. 4

    Kemudian masukkan wortel dan buncis tumis hingga setengah matang, masukkan nasi aduk sampai rata, masukkan daun bawang.

  5. 5

    Setelah semua matang matikan kompor. Bagi menjadi 3 porsi. Selamat menikmati, jgn lupa berdoa sebelum makan

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Masak Hari Ini
tjwulan
tjwulan @tunjungwulan
pada
Bekasi

Resep Serupa