Cah Brokoli Campur2

krystall young @cook_4860147
Masakan yg cepat sekejap nikmat.. Uhuyy..🍽
Cara Membuat
- 1
Siapkan bahan sayuran yg sudah dipotong-potong. Iris bawang bombay, bawang putih.
- 2
Tumis bawang bombay, bawang putih, masukkan kaldu ayam, garam, gula, lada bubuk. Rebus wortel terlebih dahulu hingga setengah matang masukkan sayuran lainnya.
- 3
Masukkan saos tiram, kecap inggris, minyak wijen. Tunggu hingga mendidih. Angkat, siap disajikan.
Reaksi
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Cah brokoli wortel tofu Cah brokoli wortel tofu
Bismillah menuju week 10 #PejuangGoldenApron2Simpel tp ceria...menu sarapan yg jd salah satu mood boster 😘#SatuResepSatuPohon#TeamTress#Komunitaspaders#CookpadCommunity_Tangerang#CookpadIndonesia rrrsuryaaaa -
35. Cah Brokoli 35. Cah Brokoli
Masakan dengan bahan yang seadanya.Yuk mbak @kiena bagaimana masakanmu hari inj#ApaIsiKulkasMu#PejuangGoldenBatikApron#SA_yukbisayuk#CookpadCommunity_Tangerang Juni DwiAnggiani -
Tumis Daging Jamur Brokoli Tumis Daging Jamur Brokoli
Masih ada daging di frezer😁 cari² resep yg ngga ribet, ketemu punya bunda @Mama Upay👌 disini aku tambahin jamur yg udah ada di kulkas🤭 juga bunga kol, daripada dianggurin ngga kepakai. Menu buka puasa hari ke-11 ini simple aja #FestivalRamadanCookpad #DiRumahAja Arum Yusia -
Cah Brokoli Jagung Udang Cah Brokoli Jagung Udang
Bahan2nya simple, masaknya juga cepat dan yg pasti sehat ☺️ ayudiah -
-
179. Brokoli Wortel Cah Bawang Putih 179. Brokoli Wortel Cah Bawang Putih
Sayur buat lauk siang ini bahan dasarnya brokoli dan wortel. Kita bikin cah bawang putih yg bahannya super simpel dan bikinnya gampang. Yuk, cobain 😉#cookpadcommunity_tangerang#olahansayur#cahbawangputih Irma Rismayanti -
Tumis tahu brokoli bakso Tumis tahu brokoli bakso
Buat makan siang hari ini masak yang simpel aja😆Seperti biasa kalo buat tumisan aku pake bahan2 apa aja yg ada di kulkas.Simpel tapi yumii❤ Ine Setiawati -
Cah Brokoli Kembang Kol Baso dan Tahu Cah Brokoli Kembang Kol Baso dan Tahu
Kalau saya pribadi masakan di rumah memang banyaknya tumis soalnya saya pengen cepet, hehe. Lagipula hampir semua jenis bahan makanan bisa ditumis kan, jadinya mau pakai bahan apa aja ya tinggal sesuaikan aja. Bumbunya pun begitu, nah kali ini buatlah menu ini.Cepet, enak dan bernutrisi. Semoga bermanfaat dan menginspirasi.#CookpadCommunity_Bandung Iskan Detia -
-
Tumis Brokoli - Ayam Suwir Tumis Brokoli - Ayam Suwir
Memanfaatkan ayam goreng ..(note : sayang kalau dibuang 😉).. Juni DwiAnggiani -
-
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/824331
Komentar