Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 200 grcabe keriting ijo
  2. 75 grcabe rawit ijo
  3. 75 grcabe rawit merah
  4. 2 buahtomat uk.besar (potong kecil²)
  5. 5 lembardaun jeruk
  6. 5 siungbawang putih
  7. 3 siungbawang merah
  8. secukupnyaGula garam kaldu
  9. secukupnyaAir

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan semua bahan dan cuci bersih.

  2. 2

    Rebus semua bahan kecuali tomat dan daun jeruk selama kurleb 10menit kemudian ulek kasar.

  3. 3

    Tumis tomat dan daun jeruk sampai tomat agak layu, kemudian masukan sambal aduk rata. Beri air, Gula Garam dan kaldu, masak sampai sambal matang. Jangan lupa koreksi rasa.

  4. 4

    Note: saya suka menambahkan cabe rawit merah biar rasanya pedas. Karena saya suka pedes, tp itu balik lg ke selera masing² ya. Gak di tambah jg gak papa.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Siti Nur
Siti Nur @sitinur1792
pada
Bandung
Masak dan bikin kue itu hobi. pengen jadi ibu² yang serba bisa terutama dalam hal masakan. pengen jadi ibu² yang masakannya di rindukan suami dan anak.
Lebih banyak

Komentar (2)

Shuwis Lie
Shuwis Lie @shuwislie
Bun, klo cabe ijo nya cabe besar yg biasa bukan yg keriting bisa ga

Resep Serupa