Puding santan

Katharina Marganingsih
Katharina Marganingsih @cook_13991648

Pengennya bikin puding mozaik tapi kebanyakan mozaiknya jd warnanya nyatu 😀

Puding santan

8 orang berencana membuat resep ini

Pengennya bikin puding mozaik tapi kebanyakan mozaiknya jd warnanya nyatu 😀

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 loyang
  1. 1 bksbubuk agar-agar putih
  2. 1 bksbubuk agar-agar merah
  3. 1 bkssantan instan kecil
  4. 1800 mlAir
  5. 300 grGula pasir

Cara Membuat

  1. 1

    Masak agar-agar warna merah dengan 150 gr gula pasir dan 900 ml air sampai mendidih,kemudian dinginkan dan potong kotak2,taruh di cetakan agar,agar mozaiknya bagus jangan semua di taruh,sisanya bisa di buat es sirup😊

  2. 2

    Masak agar-agar putih dengan 150 gr gula pasir dan 900 ml air sampai mendidih, kemudian dibagi 2,1 bagian diberi santan didihkan lagi.

  3. 3

    Kemudian tuang agar-agar putih tanpa santan,biarkan agak mengeras baru tuang agar-agar yang bersantan

  4. 4

    Dinginkan dalam lemari es agar saat dinikmati lebih nyess.Selamat menikmati🙏

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Katharina Marganingsih
Katharina Marganingsih @cook_13991648
pada
Ibu rumah tangga dengan dua putri yang suka request makanan dan lebih suka masak cemilan daripada masak lauk 😊
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa