Nasi goreng kemangi

6 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Nasi putih (banyak atau sedikit nya sesuai porsi ya)
  2. 4siungBawang merah
  3. 2siungBawang putih
  4. 4btangCabe merah
  5. Daun kemangi
  6. Penyedap rasa (sy masako)
  7. Lada bubuk
  8. Saus tiram
  9. Margarin

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan margarin, lalu masukan cabe merah, bawang merah, bawang putih. Lalu tumis hingga harum

  2. 2

    Masukkan nasi putih, lalu aduk2 lagi

  3. 3

    Masukkan saus tiram 1sdt, penyedap rasa secukupnya, lada secukupnya. Aduk rata

  4. 4

    Terakhir tambahkan kemangi, aduk2 sampai kemangi layu.

  5. 5

    Selesai. Siap santap selagi hangat :)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
ketrin kdw
ketrin kdw @cook_15278646
pada
Palembang
Demen makan .. makanya harus bs belajar masak ndiri 😁🙏
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa