Kastengel

6 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1piring
  1. 5 sdmmentega
  2. 2 butirkuning telur
  3. 2 sdmsusu bubuk
  4. 2 sdmgula halus
  5. 200 grterigu
  6. 2 sdmmaizena
  7. 100 grkeju cheddar parut

Cara Membuat

  1. 1

    Tuang mentega dan kuning telur,aduk rata.

  2. 2

    Tambahkan susu bubuk dan gula halus, aduk rata. Lalu masukkan terigu,aduk rata. Tambahkan keju cheddar yg sudah di parut,aduk rata. Terakhir masukkan maizena,aduk hingga menjadi adonan.

  3. 3

    Pipihkan adonan, cetak menggunakan cetakan kastengel. Olesi loyang dengan mentega.

  4. 4

    Lalu olesi kastengel dengan kuning telur, beri parutan keju diatasnya. Panggang dengan api kecil selama kurleb 30menit.

  5. 5

    Selamat Mencoba Moms.... 😅

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mr.Baking
Mr.Baking @cook_15434319
pada

Komentar

Resep Serupa