Ulukutek

Setelah mama tiada sebulan lalu, nafsu makan bapak menurun. Mencoba membangkitkan selera makan beliau dengan membuat masakan khas sunda yang lekat sejak beliau kecil. Rasanya pasti tak seenak buatan almarhumah mama atau nenek, karena aku memang masih dalam tahap belajar.
Tak disangka, masakan ini sukses bikin beliau makan dengan lahap. Sampai beliau bilang,"kok bapak rasanya lapar terus ya hari ini?" Alhamdulillah,.senang sekali rasanya melihat bapak makan sampai tambah nasi tambah lauk lagi..sehat terus ya pak..
Ulukutek
Setelah mama tiada sebulan lalu, nafsu makan bapak menurun. Mencoba membangkitkan selera makan beliau dengan membuat masakan khas sunda yang lekat sejak beliau kecil. Rasanya pasti tak seenak buatan almarhumah mama atau nenek, karena aku memang masih dalam tahap belajar.
Tak disangka, masakan ini sukses bikin beliau makan dengan lahap. Sampai beliau bilang,"kok bapak rasanya lapar terus ya hari ini?" Alhamdulillah,.senang sekali rasanya melihat bapak makan sampai tambah nasi tambah lauk lagi..sehat terus ya pak..
Cara Membuat
- 1
Bersihkan oncom, buang bagian yg berwarna kuning,.kemudian kukus selama 5 menit. Selagi mengukus oncom persiapkan daun kemangi dan leunca, siangi dan cuci bersih kemudian sisihkan
- 2
Iris tipis bawang merah, bawang putih, dan cabe.
- 3
Tumis bumbu hingga matang (seperti bawang goreng) kemudian masukkan leunca. Tambahkan garam, saus tiram, dan kecap ikan. Aduk rata hingga leunca agak layu.
- 4
Masukkan oncom yg telah dikukus ke dalam tumisan bumbu, hancurkan menggunakan sutil atau ulekan hingga lembut.
- 5
Tambahkan kecap manis, aduk rata. Koreksi rasa, bila kurang asin atau manis bisa ditambahkan pada fase ini.
- 6
Terakhir, masukkan daun kemangi. Aduk sebentar. Sajikan dengan nasi hangat.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Ulukuteuk Leunca Ulukuteuk Leunca
Nah ini masakan khas sunda. Paduan dari oncom dan leunca.. kali ini oncom saya ganti dengan tempe.. sama ko lezatnya.. Dapur ELVA -
Ulukutek leunca Ulukutek leunca
Saya penyuka masakan Sunda dan sebulan sekali pasti menu ini ada di meja makan Desytea -
Ulukutek lenca Ulukutek lenca
Ulukutek lenca salah satu masakan yang berasal dari Bandung. Orang Sunda tentu tidak asing dengan masakan ini. Lilis 14 -
Ulukutek Leunca Ulukutek Leunca
Jadi yaa shubuh berkreasi dengan bahan yang ada dikulkas yang belum disentuh. Ulukutek leunca ini salah satu menu favorite keluarga juga kalau tiap ke rumah makan sunda.Kalau menu masakan sunda langsung deh inget sama Ibu Andreniagiawati, soalnya menu daily beliau banyak menu khas sunda simple enak..Pas dibekel, temen-temen jg ternyata pada suka katanya berasa makan di rumah makan sunda. Ya ya ya orang sunda pasti doyan sama makanan ini.#masakditahunbaru#tantanganakhirtahun#cookpadcommunity_bandung#ulukutekleunca#cookingbakingisfun Utari Handiyani -
Ulukutek Leunca Ulukutek Leunca
Ini masakan khas dari sunda. Di Bandung namanya leunca, mungkin di berbagai daerah namanya bisa berbeda ya hehe. Makan siang dengan menu ini sangat nikmat lho, aku makan ulukutek leunca ini di barengi dengan tahu goreng dan juga gorengan kasreng 😋 Shinta Rizkia -
Ulukutek Leunca Oncom Ulukutek Leunca Oncom
Masakan yang sering dijumpai di rumah makan Sunda atau kalo lagi ngeriung bareng mak-mak rempong. Bahannya mudah didapat dan murah banget lho ternyata.#PejuangGoldenAppron3 Dwi Ernawati -
Ulukutek Oncom Leunca Kemangi Simple Ulukutek Oncom Leunca Kemangi Simple
Tim males ngulek bumbu...tapi ini enak lho moms. Dapat approve dari suami pas pertama kali bikin... 🤭Tadinya belum pernah makan & masak oncom, tapi krn suami suka & lagi ada virus2 gini kalo beli terus kok gmn gitu. Akhirnya bertekad utk belajar & mencoba masak sendiri, jadi udah pasti lebih higienis...dan alhamdulillah sukses. Jadi menu favorit kalo lagi tanggal tua sekarang jadinya ini mah... 😂 Dapur Naura -
Ulukutek Oncom Leunca Ulukutek Oncom Leunca
Ini masakan sunda kan ya? Saya orang Jawa, tapi mau coba masak ini gara2 lihat Oncom ma rimbang (leunca) kayaknya bisa niy disatuin. Nyari2 referensi ternyata bisa jadi ulukutek. Lumayan lah. Walaupun mungkin kurang mantapp, mungkin karena bukan orang Sunda, hehe ^_^ Ainia Praba -
Ulukutek (oncom dan leunca) Ulukutek (oncom dan leunca)
Untuk masyarakat sunda mungkin kuliner yang satu ini sudah tidak asing lagi, ya ulukutek oncom leunca, makanan yang sangat sederhana namun rasanya cukup luar biasa (menurut saya🤣). makanan ini cocok dinikmati dengan nasi hangat, ketika saya masih kecil saya sering papahare ( makan bersama teman-teman) dan ini salah satu menu andalan mamah saya, menu ini sekarang bisa sedikit mengobati rindu saya sama masakan mamah dan masa kecil saya.#Pekan_Sunda#cookpadcommunity_(Purwakarta) Nani Ahmad -
10#👌Ulukutek oncom leunca 10#👌Ulukutek oncom leunca
Suka banget masakan sunda, yg paling sederhana dan murmer ya ulukutek ini...klo gw kudu pedessss baru nikmat... Tanti S Tyacka -
Ulukutek oncom leunca Ulukutek oncom leunca
Ini makanan hits khas sunda yang banget di salah satu grup memasak. Penasaran dg masakan ini akhirnya nyoba juga ehh ternyata enak donk. Nyesel dah kenapa g nyobain dari dulu 😂 Nanagojis -
Ulukutek Leunca Ulukutek Leunca
Yep ini penulisan yang bener sesuai dengan kaidah ejaan Bahasa Sunda😄.Makanan khas Sunda yang berbahan dasar oncom.#Pekan_Sunda#CookpadCommunity_Bogor Mang Gundul
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar